Prabowo-Sandi Jadi Menteri Jokowi, Memenya Bikin Ngakak

Rabu, 23 Desember 2020 - 14:19 WIB
loading...
A A A
Prabowo-Sandi Jadi Menteri Jokowi, Memenya Bikin Ngakak


Akun @eka_babang mencuit, "Prabowo Sandi mengajarkan bahwa "Tidak ada Lawan menjadi Musuh, dan pada akhirnya Lawan akan menjadi Kawan." Inilaah cerita nyata Politik..". Pemilik akun juga membagikan meme bergambar karikatur keempat tokoh tersebut yang bertuliskan "Happy Ending". "Coblos Jokowi-Ma'ruf, Bonus Prabowo-Sandi". Meme ini cukup viral di berbagai medsos.

Prabowo-Sandi Jadi Menteri Jokowi, Memenya Bikin Ngakak


Pakar komunikasi politik Universitas Paramadina Jakarta Khoirul Umam mengatakan, masuknya nama Wakil Ketua Umum Partai Gerindra Sandiaga Salahuddin Uno sebagai Menparekraf sendiri adalah kompensasi atas pertarungan lama di Pilpres 2019. "Sandiaga Uno juga telah mencoba ikut mendorong pemenangan anak dan menantu Jokowi saat Pilkada 9 Desember lalu," ujar Khoirul Umam.

(Baca juga : Trump Obral Grasi, dari 'Penjahat Perang' Blackwater Hingga 'Penjahat' Kongres )

Menurut Umam, berita reshuffle kali ini sebaiknya cukup menjadi intermezo di tengah kompleksitas persoalan yang dihadapi pemerintah. "Tidak perlu ada masa bulan madu, jajaran menteri baru harus mulai bekerja, dan penegakan hukum terkait Menteri KKP dan Mensos lama harus kembali berjalan," pungkasnya.
(cip)
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright © 2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1802 seconds (0.1#10.140)