3 Portal MNC Jalin Kerja Sama dengan Charta Politika Siarkan Live Quick Count Pilkada Serentak 2020

Selasa, 08 Desember 2020 - 12:36 WIB
loading...
3 Portal MNC Jalin Kerja...
MPI yang membawahi tiga portal Okezone, Sindonews, dan iNews.id, menggelar live quick count Pilkada 2020. Perhitungan cepat dilakukan bekerja sama dengan lembaga survei Charta Politika. Foto/MNC Media
A A A
JAKARTA - Mengawal Pilkada serentak 2020 pada 9 Desember 2020, MNC Portal Indonesia (MPI) yang membawahi tiga portal Okezone, Sindonews, dan iNews.id, menggelar live quick count . Perhitungan cepat dilakukan bekerja sama dengan lembaga survei Charta Politika.

Sebagai informasi, quick count menghitung suara dari TPS yang dijadikan sampel. TPS yang dijadikan sampel bukan sembarangan, namun diperhitungkan secara matang agar memberikan gambaran hasil keseluruhan TPS.

Dalam Pilkada 2020, sebanyak 270 calon kepala daerah di Indonesia akan bertarung, dengan rincian 9 provinsi, 37 kota, dan 224 kabupaten. (Baca juga: Saksikan Live Streaming dan Live Quick Count Pilkada Serentak 2020 di Okezone, Sindonews, dan iNews.id)

Pilkada 2020 diadakan di tengah pandemi Covid-19, sehingga menimbulkan kekhawatiran bagi sebagian masyarakat. Kendati demikian, pemerintah, DPR dan KPU telah sepakat menggelar pelaksanaan Pilkada 2020 sesuai waktu yang telah ditentukan. (Baca juga: Perekaman e-KTP Jelang Pilkada 2020 Pecahkan Rekor)

KPU sebagai pihak penyelenggara juga telah menerbitkan Peraturan KPU Nomor 13 Tahun 2020, tentang Pelaksanaan Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur, Bupati Dan Wakil Bupati, Dan/Atau Wali Kota Dan Wakil Wali Kota Serentak Lanjutan Dalam Kondisi Bencana Nonalam Corona Virus Disease 2019 (Covid-19).
(poe)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Soroti Biaya Tinggi...
Soroti Biaya Tinggi Pilkada, Bahlil: Kalau Dipertahankan, Mau Jadi Apa Demokrasi Kita?
Rekonsiliasi Jadi Tantangan...
Rekonsiliasi Jadi Tantangan Usai Pilkada Serentak 2024
Nasib Artis-artis di...
Nasib Artis-artis di Pilkada 2024, 5 Selebritas Ini Unggul versi Quick Count
LSI Denny JA Menyajikan...
LSI Denny JA Menyajikan Quick Count Pilkada 2024 Live di Facebook
Masa Tenang Pilkada...
Masa Tenang Pilkada 2024 Dimulai Hari Ini, Pencoblosan 27 November
Resmi, 27 November 2024...
Resmi, 27 November 2024 Hari Libur Nasional
Pemerintah Akan Tetapkan...
Pemerintah Akan Tetapkan 27 November Hari Libur Nasional
Didukung Ribuan Mahasiswa,...
Didukung Ribuan Mahasiswa, Ahmad Ali Satu-satunya Aktivis Mahasiswa Palu yang Menasional
Ahmad Ali dan PKB Sulteng...
Ahmad Ali dan PKB Sulteng Tegaskan Komitmennya Menangkan Pilkada
Rekomendasi
Popularitas Kate Middleton...
Popularitas Kate Middleton Menurun, Warga Amerika Lebih Menyukai Pangeran Harry
Pengumuman Kinerja APBN...
Pengumuman Kinerja APBN Molor, Sri Mulyani Ungkap Masalahnya
Cabuli Anak di Bawah...
Cabuli Anak di Bawah Umur, Kapolres Ngada Dimutasi ke Pamen Yanma
Berita Terkini
7 Fakta Penting Mutasi...
7 Fakta Penting Mutasi Polri Maret 2025, 10 Polwan Jadi Kapolres hingga 10 Kapolda Digeser
6 menit yang lalu
Eksepsi Ditolak, Tom...
Eksepsi Ditolak, Tom Lembong: Kami Hormati Putusan Majelis Hakim
16 menit yang lalu
Presiden Bakal Umumkan...
Presiden Bakal Umumkan Tunjangan Guru ASN Langsung ke Rekening
1 jam yang lalu
Menkomdigi Sebut Status...
Menkomdigi Sebut Status Seskab Berlandaskan Kewenangan Konstitusional
2 jam yang lalu
Ahok Penuhi Panggilan...
Ahok Penuhi Panggilan Kejagung: Apa yang Saya Tahu Akan Saya Sampaikan!
2 jam yang lalu
Daftar Lengkap 10 Kapolda...
Daftar Lengkap 10 Kapolda Baru pada Mutasi Polri Maret 2025, Ini Nama-namanya
3 jam yang lalu
Infografis
3 Kapal Perusak Tipe...
3 Kapal Perusak Tipe 055 China Berlatih di Berbagai Wilayah Laut
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved