3 Fakta Anggota TNI Membelot Gabung OPM

Kamis, 20 Juni 2024 - 10:33 WIB
loading...
3 Fakta Anggota TNI...
Danis Murib yang membelot gabung OPM sebelumnya merupakan Anggota Satgas Yonif 527/Baladibya Yudha Kodam V/Brawijaya. Dia meninggalkan pos sejak 14 April 2024. FOTO/IST
A A A
JAKARTA - Oknum TNI gabung OPM kembali terjadi di tahun 2024. Hal itu terbukti setelah ada prajurit desertir yang tewas dalam operasi TNI saat memburu pimpinan Organisasi Papua Merdeka (OPM) Undius Kogoya.

Komandan Satgas Media KOOPS HABEMA, Letkol Arh Yogi Nugroho dalam keterangan tertulis menyebutkan identitas prajurit desertir itu bernama Danis Murib. Oknum TNI yang gabung OPM ini meninggal setelah tertembak oleh pasukan gabungan TNI di Kampung Bibida.

Selain Danis Murib, terdapat pula anggota OPM lain yang tewas dalam baku tembak tersebut. Hal ini sekaligus menambah daftar panjang oknum TNI yang gabung ke OPM.



Terkait Danis Murib yang membelot ke OPM, telah muncul beberapa fakta yang terungkap. Selain itu, ada pula fakta tentang oknum TNI yang telah membelot ke Organisasi Papua Merdeka.

3 Fakta Menarik TNI Gabung OPM

1. Berpangkat Prajurit Dua

Danis Murib yang telah membelot ke OPM sebelumnya merupakan Tamtama TNI berpangkat Prajurit Dua (Prada). Pangkat ini merupakan yang terendah dalam jajaran pangkat TNI Angkatan Darat.

Danis Murib juga merupakan Anggota Satgas Yonif 527/Baladibya Yudha Kodam V/Brawijaya, yang tengah melaksanakan tugas operasi militer di Papua.

2. Meninggalkan Pos ada April 2024

Menurut keterangan dari Komandan Satgas Media KOOPS HABEMA, Letkol Arh Yogi Nugroho, "Danis Murib telah melaksanakan Kelana Yudha dengan meninggalkan Pos Moanemani Baru di wilayah Distrik Kamu Kabupaten Dogiyai Provinsi Papua Tengah, pada tanggal 14 April 2024 pukul 10.20 WIT."

Setelah meninggalkan pos ini Danis tidak kembali lagi, dan diduga sejak saat itulah dirinya telah bergabung dengan OPM.


3. Tujuh Oknum TNI Membelot ke OPM

Sejak 1970, tercatat tujuh oknum TNI yang membelot ke OPM. Berikut ini nama-nama oknum TNI yang gabung OPM beserta tahun bergabungnya.

- Seth Jafeth Rumkorem, mantan Anggota Kostrad yang gabung OPM tahun 1970-an. Dia dinyatakan meninggal pada 12 Oktober 2010.

- Elieser Awom, mantan Resimen 12 Irian Barat yang gabung OPM tahun 1984. Dia dinyatakan meninggal pada 15 Juni 2018.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
9 Irjen Polisi Sudah...
9 Irjen Polisi Sudah Setahun Lebih Menjabat Kapolda, Nomor 8 Anggotanya Ditembak Oknum TNI
Isu Setoran Judi Sabung...
Isu Setoran Judi Sabung Ayam di Balik Kematian 3 Polisi, Kapolda Lampung: Perlu Bukti Data dan Fakta
Daftar Usia Pensiun...
Daftar Usia Pensiun Prajurit TNI dari Pangkat Terendah hingga Tertinggi usai RUU TNI Disahkan
Cegah Anggota TNI Salahgunakan...
Cegah Anggota TNI Salahgunakan Senpi, Imparsial: Perkuat Pengawasan dan Evaluasi Total
Kutuk Penembakan 3 Polisi...
Kutuk Penembakan 3 Polisi oleh Oknum TNI di Lampung, PBHI: Adili Pelaku di Peradilan Umum
3 Polisi Tewas Ditembak,...
3 Polisi Tewas Ditembak, SETARA Institute Desak Pelaku Diproses Pidana Umum
Sahroni Unggah Tampang...
Sahroni Unggah Tampang Terduga Pelaku Penembak 3 Polisi Way Kanan Lampung
Oknum TNI AL Penembak...
Oknum TNI AL Penembak Bos Rental Mobil Nangis Minta Keringanan, Ini Tanggapan Anak Korban
Sidang Vonis 3 Anggota...
Sidang Vonis 3 Anggota TNI AL Terdakwa Penembakan Bos Rental Mobil Digelar 25 Maret 2025
Rekomendasi
Hima Persis Diharapkan...
Hima Persis Diharapkan Beri Karya Monumental untuk Kemajuan Agama dan Bangsa
6 Hal Bikin Penasaran...
6 Hal Bikin Penasaran dari F-47 Amerika, Pengganti Jet Tempur Siluman F-22 Raptor
Rapper Yella Beezy Ditangkap,...
Rapper Yella Beezy Ditangkap, Sewa Pembunuh Bayaran untuk Membunuh Mo3
Berita Terkini
Profil dan Biodata Brigjen...
Profil dan Biodata Brigjen TNI Kristomei Sianturi, Lulusan Terbaik Susopsgab Diangkat Jadi Kapuspen TNI
57 menit yang lalu
Mudik Lebaran, BMKG...
Mudik Lebaran, BMKG Imbau Waspadai Hujan Lebat hingga 27 Maret 2025
1 jam yang lalu
Catat! Ini Tanggal Pemberlakuan...
Catat! Ini Tanggal Pemberlakuan One Way Mudik-Balik Lebaran 2025
1 jam yang lalu
Respons Pengesahan RUU...
Respons Pengesahan RUU TNI, Gubernur Lemhannas: Supremasi Sipil Harus Dijunjung Tinggi
1 jam yang lalu
3 Jenderal Kostrad Digeser...
3 Jenderal Kostrad Digeser Panglima TNI, Salah Satunya Sandang Pangkat Mayjen TNI
2 jam yang lalu
MIL: Inisiatif Kolaboratif...
MIL: Inisiatif Kolaboratif Tingkatkan Kesadaran Kritis Masyarakat di Tengah Kebijakan Nasional
2 jam yang lalu
Infografis
Solidaritas Antar Anggota...
Solidaritas Antar Anggota Retak, Ini 3 Tanda Kehancuran NATO
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved