Pendokumentasian Kisah Keluarga Tionghoa di Pedesaan/Kota Kecil

Selasa, 28 Mei 2024 - 12:48 WIB
loading...
A A A
Kemerosotan ekonomi Gwat Mey membuat mereka kembali tinggal bersama dengan Giok Sin di Juwana. Karena merasa menjadi pewaris usaha keluarga, Gwat Mey merongrong Giok Sin untuk membiayai gaya hidupnya yang boros. Sampai suatu hari, Gwat Mey menuntut supaya kekayaan keluarga tersebut dibagi dua. Giok Sin yang tangguh berhasil membayar separuh hak yang dituntut oleh Gwat Mey, sehingga usaha keluarga tersebut sepenuhnya menjadi milik keluarga Giok Sin.

Pendokumentasian kisah keluarga Tionghoa di pedesaan atau kota kecil seperti kisah Giok Sin ini mempunyai nilai yang tinggi, kentai kisah mereka kurang menarik untuk ditulis sebagai karya sejarah murni. Di satu sisi, kisah-kisah seperti ini sangat sayang kalau hilang ditelan kala. Pilihan untuk menuangkan dalam bentuk karya fiksi adalah strategi yang jitu. Melalui karya fiksi, dokumentasi tentang kehidupan keluarga Tionghoa di pedesaan dan di kota-kota kecil bisa diabadikan dan tetap menarik untuk dibaca. Terima kasih Tisnawati Simowibowo.

Judul : Giok Sin

Penulis : Tisnawati Simowibowo

Terbit : 2024

Penerbit : Penerbit Buku Kompas

Tebal : xiv + 274

ISBN : 978-623-160-332-6
(hdr)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
BEM, Novel tentang Aktivis...
BEM, Novel tentang Aktivis yang Mengajak Menyelami Dunia Kepemimpinan
Menelisik Ragam Persoalan...
Menelisik Ragam Persoalan Komunikasi Politik Indonesia
Tantangan Memperkuat...
Tantangan Memperkuat Pembangunan SDM
Launching dan Bedah...
Launching dan Bedah Buku Dinasti Keong Demokrasi Mati
Mewaspadai Pembunuh...
Mewaspadai Pembunuh Budaya di Jemari Kita
Misi Rahasia Prajurit...
Misi Rahasia Prajurit TNI AU Menjemput Pesawat Dari Israel
Spirit Advokasi Anti-Amerika
Spirit Advokasi Anti-Amerika
Kisah Klasik Tentang...
Kisah Klasik Tentang Perempuan
Tentang Pernikahan Orang...
Tentang Pernikahan Orang Tionghoa dengan Orang Indonesia
Rekomendasi
Ini 5 Fakultas/Sekolah...
Ini 5 Fakultas/Sekolah ITB dengan Keketatan Tertinggi pada SNBT 2025, Tertarik?
Kiper Bahrain Ketar-ketir:...
Kiper Bahrain Ketar-ketir: Timnas Indonesia Sama Sulitnya dengan Lawan Raksasa Asia
Bacaan Zikir Wanita...
Bacaan Zikir Wanita Haid di Bulan Ramadan
Berita Terkini
Presiden Bakal Umumkan...
Presiden Bakal Umumkan Tunjangan Guru ASN Langsung ke Rekening
1 jam yang lalu
Menkomdigi Sebut Status...
Menkomdigi Sebut Status Seskab Berlandaskan Kewenangan Konstitusional
2 jam yang lalu
Ahok Penuhi Panggilan...
Ahok Penuhi Panggilan Kejagung: Apa yang Saya Tahu Akan Saya Sampaikan!
2 jam yang lalu
Daftar Lengkap 10 Kapolda...
Daftar Lengkap 10 Kapolda Baru pada Mutasi Polri Maret 2025, Ini Nama-namanya
3 jam yang lalu
Mutasi Polri Maret 2025:...
Mutasi Polri Maret 2025: Irjen Rusdi Hartono Jabat Kapolda Sulsel, Brigjen Mardiyono Kapolda Bengkulu
3 jam yang lalu
Daftar Polwan Baru Jabat...
Daftar Polwan Baru Jabat Kapolres pada Mutasi Polri Maret 2025, Ini Nama-namanya
3 jam yang lalu
Infografis
Saat Kecelakaan Maut...
Saat Kecelakaan Maut di Paris, Putri Diana Hamil 10 Minggu
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved