Hasil Dapil II Jabar: Aher, Dede Yusuf, hingga Denny Cagur Melenggang ke Senayan

Rabu, 20 Maret 2024 - 07:18 WIB
loading...
Hasil Dapil II Jabar:...
Hasil penghitungan suara tingkat nasional Pileg 2024 untuk Dapil II Jawa Barat, Rabu (20/3/2024) dini hari, caleg PDIP yang juga artis Denny Cagur bakal melenggang ke Senayan. Foto: Dok SINDOnews
A A A
JAKARTA - Komisi Pemilihan Umum (KPU) menetapkan hasil penghitungan suara tingkat nasional Pileg 2024 untuk Dapil II Jawa Barat, Rabu (20/3/2024) dini hari. Mantan Gubernur Jabar Ahmad Heryawan atau Aher, Dede Yusuf, Rachel Maryam, hingga artis Denny Cagur bakal melenggang ke Senayan.

Dapil II Jawa Barat meliputi Kabupaten Bandung dan Kabupaten Bandung Barat. Di Dapil ini, KPU menetapkan alokasi sebanyak 10 kursi DPR yang berhak melenggang ke Senayan.



Suara Dapil II Jabar dipimpin Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) dengan perolehan suara sebanyak 517.125. Sementara, caleg dengan suara tertinggi dari PKB diraih Cucun Ahmad Syamsurijal yang juga Ketua Fraksi PKB dengan perolehan suara 267.788.

Sementara, Partai Golkar mendapatkan suara terbanyak kedua dengan perolehan 497.508. Caleg Golkar dengan perolehan suara tertinggi yakni petahana TB Ace Hasan Syadzily.

Kemudian, Aher juga diprediksi lolos setelah mendapatkan suara sebanyak 145.034. Aher merupakan caleg dengan perolehan suara tertinggi dari Partai Keadilan Sejahtera (PKS).

Adapun Denny Cagur dari PDIP meraup perolehan suara tertinggi di partainya sebanyak 58.043.

Perolehan Suara Partai Politik di Dapil II Jawa Barat

1. PKB: 517.125
2. Gerindra: 396.368
3. PDIP: 267.638
4. Golkar: 497.508
5. NasDem: 226.716
6. Gelora: 20.637
7. PKS: 397.432
8. PKN: 4.385
9. Hanura: 12.088
10. Garuda: 7.090
11. PAN: 242.783
12. PBB: 8.413
13. Demokrat: 306.652
14. PSI: 77.638
15. Perindo: 21.153
16. PPP: 68.231
17. Ummat: 9.328

Alokasi 10 kursi dengan menggunakan metode perhitungan sainte lague, caleg yang diprediksi melenggang ke DPR:

Kursi 1: PKB (Cucun Ahmad Syamsurijal) 267.788
Kursi 2: Golkar (TB Ace Hasan Syadzily) 107.704
Kursi 3: PKS (Ahmad Heryawan) 145.034
Kursi 4: Gerindra (Rachel Maryam Sayidina) 114.749
Kursi 5: Demokrat (Dede Yusuf Macam Effendi) 210.179
Kursi 6: PDIP (Denny Cagur) 58.043
Kursi 7: PAN (Ahmad Najib Qodratullah) 91.769
Kursi 8: NasDem (Rajiv) 58.018
Kursi 9: PKB (Asep Romy Romaya) 78.772
Kursi 10: Golkar (Dadang M Naser ) 100.690
(jon)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Partai Perindo Anggap...
Partai Perindo Anggap Jawa Barat Sangat Penting untuk Segera Digarap Demi Menang Pemilu 2029
8 Daerah Gelar Pemungutan...
8 Daerah Gelar Pemungutan Suara Ulang Pilkada 2024 pada 19 April, Ini Daftarnya
9 Daerah Gelar Pilkada...
9 Daerah Gelar Pilkada Ulang, Wamendagri Ajak Para Pihak Terima Hasil Penghitungan Suara
Jalan Kaki ke Sekolah,...
Jalan Kaki ke Sekolah, Gagasan Visioner atau Sensasi?
Jelang Puncak Arus Balik...
Jelang Puncak Arus Balik Lebaran, Lalu Lintas Tol Jabodetabek dan Jawa Barat Meningkat
Calon Kepala Daerah...
Calon Kepala Daerah Baru Mendaftar ke KPU untuk Gantikan Kandidat yang Didiskualifikasi
Kebutuhan Anggaran PSU...
Kebutuhan Anggaran PSU Pilkada 2024 Menyusut Jadi Rp392 Miliar, 2 Daerah Belum Punya Dana
Bawaslu Minta KPU Percepat...
Bawaslu Minta KPU Percepat Tahapan PSU: Rawan Politik Uang!
KPU Beberkan Anggaran...
KPU Beberkan Anggaran Pelaksanaan PSU Paling Banyak di Wilayah Papua
Rekomendasi
Sinopsis Sinetron Mencintaimu...
Sinopsis Sinetron 'Mencintaimu Sekali Lagi' Eps 118: Nekadnya Arini Saat Hamil dan Ketegasan Lingga
AS dan Greenland Menyimpan...
AS dan Greenland Menyimpan Harta Karun Logam Tanah Jarang Terbesar, Segini Depositnya
RS Persada Dukung Aparat...
RS Persada Dukung Aparat Selidiki Kasus Dokter yang Lecehkan Pasien
Berita Terkini
BP Taskin Mulai Proyek...
BP Taskin Mulai Proyek Percontohan Pengentasan Kemiskinan di Kabupaten Kuningan
1 jam yang lalu
Jokowi Bakal Laporkan...
Jokowi Bakal Laporkan 4 Orang ke Polisi terkait Tudingan Ijazah Palsu
1 jam yang lalu
Kamis Lusa, Gereja Katedral...
Kamis Lusa, Gereja Katedral Jakarta Gelar Misa Requiem untuk Paus Fransiskus
1 jam yang lalu
Jokowi: Sudah Saya Sampaikan...
Jokowi: Sudah Saya Sampaikan Bolak-balik, Tidak Ada Matahari Kembar
1 jam yang lalu
Jokowi Jamu Tony Blair...
Jokowi Jamu Tony Blair di Restoran Menteng, Bahas Apa?
2 jam yang lalu
Terima Kunjungan Serdik...
Terima Kunjungan Serdik Sespimmen Polri di Solo, Jokowi: Mereka Tanya Leadership dan Urusan ke Depan
2 jam yang lalu
Infografis
Balas Dendam ke AS,...
Balas Dendam ke AS, China Naikkan Tarif Impor Jadi 125%
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved