Ganjar-Mahfud Didoakan Warga dan Ulama Rembang Menang di Pilpres 2024

Rabu, 29 November 2023 - 15:00 WIB
loading...
A A A
Dalam doanya, KH Nadhib meminta kesejahteraan untuk masyarakat Indonesia dan mendoakan Ganjar Pranowo dan Mahfud MD kelak menjadi Presiden dan Wakil Presiden 2024.

Ketua DPC Sahabat Ganjar Kabupaten Rembang, Jawa Tengah M.Ridwan mengucapkan terima kasih kepada semua masyarakat Kabupaten Rembang yang telah hadir dan dengan telah khidmat mengikuti acara sampai selesai.

“Alhamdulillah acara Nusantara Berselawat berjalan dengan lancar dan penuh khidmat, ribuan masyarakat memenuhi lapangan Gedung Haji Rumbut Malang, Kabongan Kidul, Kecamatan Rembang, Kabupaten Rembang, Jawa Tengah," ujarnya.

"Kami DPC Kabupaten Rembang akan selalu bersilaturahmi dengan para ulama, seperti yang dilakukan Bapak Ganjar Pranowo dan Pak Mahfud MD yang dekat dengan ulama,” pungkas M.Ridwan.
(rca)
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright © 2025 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1360 seconds (0.1#10.140)