Pembakaran Bendera PDIP, Nabil Haroen: Kritik dengan Gagasan, Jangan Lecehkan Simbol Partai

Rabu, 09 Agustus 2023 - 07:10 WIB
loading...
Pembakaran Bendera PDIP,...
Ketua Umum Pimpinan Pusat Pagar Nusa M Nabil Haroen angkat bicara perihal pembakaran bendera PDIP oleh seorang oknum anggota HMI dalam unjuk rasa terkait Rocky Gerung. Foto/MPI
A A A
JAKARTA - Ketua Umum Pimpinan Pusat Pagar Nusa M Nabil Haroen angkat bicara perihal pembakaran bendera Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) oleh seorang oknum anggota Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) dalam unjuk rasa terkait Rocky Gerung. Dia menilai tindak tersebut sangat tidak pantas.

"Pembakaran bendera partai -- apa pun partainya-- merupakan pelecehan demokrasi. Bendera partai merupakan simbol dan identitas, atas nilai-nilai yang diperjuangkan. Maka, kita perlu hormati bersama," ujar Nabiel dalam keterangannya, Rabu (9/8/2023).



Anggota DPR RI dari Fraksi PDIP mengatakan jangan sampai ada upaya untuk mengadu domba kekuatan politik jelang Pemilu 2024. Menurutnya, proses politik harus kita jaga agar dalam suhu yang teratur dengan tensi yang tepat.

"Semua boleh menyuarakan aspirasinya dengan gagasan, tapi jangan sampai menghina dan melecehkan simbol partai," tegasnya.

Wakil Ketua Umum Pengurus Besar Ikatan Pencak Silat Seluruh Indonesia (IPSI) menambahkan upaya hukum dari PDIP sedang diproses agar semuanya berjalan sesuai koridor. Dia menilai perlu ada pelajaran agar bisa memperbaiki perilaku dan sikap politik ke depannya karena oknum salah satu organisasi mahasiswa itu sudah berbuat tidak tepat.



"Sekali lagi, tidak terkait dengan organisasi HMI atau latar belakang yang melekat, tapi bahwa sebagai individu harus mendapat konsekuensi hukum, agar bisa belajar secara tepat," tutupnya.
(kri)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Connie Serahkan Dokumen...
Connie Serahkan Dokumen dan Video Rahasia Titipan Hasto ke Wasekjen PDIP
Gibran Buat Konten Bonus...
Gibran Buat Konten Bonus Demografi, PDIP: Jangan Banyak Bikin Video, Kerja Saja Gitu Lho!
Hari Kartini, Megawati...
Hari Kartini, Megawati Tegaskan Perempuan Bukan Makhluk yang Harus Tunduk dalam Diam
Megawati: Perempuan...
Megawati: Perempuan adalah Tiang Negara, jika Rapuh, Tergulinglah Masa Depan Bangsa
Saksi Sebut Uang Suap...
Saksi Sebut Uang Suap PAW Harun Masiku dari Hasto, Febri Diansyah: Kabar Burung
Internal PDIP Solid...
Internal PDIP Solid Jelang Kongres, Yasonna: Mana Ada Beda-beda Sikap
Sinyal Pertemuan Lanjutan...
Sinyal Pertemuan Lanjutan Prabowo dan Megawati, Gerindra: Itu Suatu yang Baik!
Satgas PDIP Amankan...
Satgas PDIP Amankan Terduga Penyusup Sidang Hasto, Guntur Romli: Mereka Pakai Kaus Provokatif
Persidangan Hasto Ricuh,...
Persidangan Hasto Ricuh, Satgas PDIP Amankan Sejumlah Orang Diduga Penyusup
Rekomendasi
Langka, Houthi Tembakkan...
Langka, Houthi Tembakkan Rudal ke Israel Utara Meski AS Terus Gempur Yaman
Pria Ini Ngebut dengan...
Pria Ini Ngebut dengan Tesla dan Tabrak Mati 3 Orang Sekeluarga, lalu Tertawa
50 Contoh Soal Pilihan...
50 Contoh Soal Pilihan Ganda OSN IPS SD 2025 Lengkap Beserta Kunci Jawaban
Berita Terkini
Yuldi Yusman Jabat Pelaksana...
Yuldi Yusman Jabat Pelaksana Tugas Dirjen Imigrasi Gantikan Saffar M Godam
21 menit yang lalu
Respons Wamenaker soal...
Respons Wamenaker soal Kemitraan Direksi Pegadaian dan Serikat Pekerja: Kunci Kemajuan Perusahaan
35 menit yang lalu
Puluhan Siswa di Cianjur...
Puluhan Siswa di Cianjur Keracunan MBG, Cak Imin Minta Kemenkes Cek Penyebabnya
39 menit yang lalu
12 Sepeda Mewah hingga...
12 Sepeda Mewah hingga 130 Helm Milik Ariyanto Bakri Disita Kejagung
55 menit yang lalu
Besok, Sidang Perdana...
Besok, Sidang Perdana Gugatan Jokowi Digelar Terbuka
1 jam yang lalu
Saksikan Malam Ini di...
Saksikan Malam Ini di The Prime Show Menteri Ke Solo, Silaturahmi Apa Dua Matahari? Bersama Dhiandra Mugni, Dahnil Anzar, San Salvator, dan Narasumber Lainnya, Hanya di iNews
1 jam yang lalu
Infografis
Trump Serius Ancam Iran...
Trump Serius Ancam Iran dengan Kekuatan Militer AS
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved