Habib Ali Sebut Gus Muhaimin Bisa Jadi Simbol Persatuan Umat dan Bangsa di Pilpres 2024

Minggu, 04 Juni 2023 - 17:25 WIB
loading...
Habib Ali Sebut Gus...
Ketua Umum PB Alkhairaat Al-Habib Ali bin Abdurahman Aljufrie menilai Muhaimin Iskandar sebagai sosok yang memiliki kekuatan untuk mempersatukan umat beragama di Pilpres 2024. Foto/MPI
A A A
PALU - Ketua Umum PB Alkhairaat Al-Habib Ali bin Abdurahman Aljufrie menilai Ketua Umum PKB Muhaimin Iskandar sebagai sosok yang mampu dan memiliki kekuatan untuk mempersatukan umat beragama di Pilpres 2024 .

"Dalam kontestasi pilpres nanti, Gus Muhaimin bisa menjadi simbol persatuan umat Islam sekaligus antar umat beragama," ujar Habib Ali di Palu, Minggu (4/6/2023).



Selain sebagai sosok santri, menurut Habib Ali, Gus Muhaimin merupakan zurriyah tokoh pendiri Nahdlatul Ulama (NU), KH Bisri Syansuri. Sebab itu Gus Muhaimin dinilainya mewarisi karaktet religius Mbah Bisri.

"Gus Muhaimin itu santri, juga tokoh nadhliyin sekaligus cicit pendiri NU Kiai Bisri Syansuri tentu kental karakter religiusitasnya. Ini penting poin penting merajut aspirasi politik umat Islam," tutur Habib Ali.

Di sisi lain, Habib Ali menyebut visi dan komitmen kebangsaan PKB menjadi pembukti bahwa Gus Muhaimin diterima dan berhubungan baik secara lintas agama.

"Karenanya figur beliau patut didorong sebagai pemimpin nasional. Jika pun sebagai wakil presiden sangat pas bagi siapa pun presidennya," papar Habib Ali.

"Komitmen Gus Muhaimin terhadap umat Islam, pesantren, santri dan organisasi keagamaan pendidikan telah terbukti," tutupnya.
(kri)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Cak Imin Dorong Sinergi...
Cak Imin Dorong Sinergi Antarkementerian untuk Hilangkan Kemiskinan Ekstrem pada 2026
Prabowo Siapkan Rp100...
Prabowo Siapkan Rp100 Miliar untuk Operasional 1 Sekolah Rakyat
Hadiri 1.000 Hari Wafat...
Hadiri 1.000 Hari Wafat KH Dimyati Rois, Gus Imin: Beliau Rujukan PKB
Respons PKB Tanggapi...
Respons PKB Tanggapi Jokowi Mau Bentuk Partai Super Tbk
Kaji Kitab Arrisalah...
Kaji Kitab Arrisalah Karya Mbah Hasyim, KH Ma'ruf Amin: Ini Tradisi PKB
Prabowo ke Cak Imin...
Prabowo ke Cak Imin di HUT Gerindra: Terima Kasih Sudah Kembali ke Jalan yang Benar
Cak Imin Respons Isu...
Cak Imin Respons Isu Reshuffle Kabinet: Eselon 1 pun jika Tidak Sesuai Target Diganti
Peluncuran Cek Kesehatan...
Peluncuran Cek Kesehatan Gratis: AHY Tinjau di Depok, Cak Imin di Tangsel
Perempuan Bangsa Bertekad...
Perempuan Bangsa Bertekad Jadi Organisasi Terbuka
Rekomendasi
Siapa Ebrahim Rasool?...
Siapa Ebrahim Rasool? Duta Besar Muslim Afrika Selatan yang Diusir AS karena Membenci Trump dan Anti-Israel
Kereta Cepat Whoosh...
Kereta Cepat Whoosh Sediakan 800 Ribu Tiket Selama Musim Lebaran 2025
3 Doa Utama di Malam...
3 Doa Utama di Malam Nuzulul Quran, Jangan Lupa Amalkan!
Berita Terkini
Tepis RUU TNI Kembalikan...
Tepis RUU TNI Kembalikan Dwifungsi ABRI, Utut Adianto Berdalih Tak Ada yang Bisa Kembalikan Jarum Jam
1 jam yang lalu
62 Brigjen Pol Dimutasi...
62 Brigjen Pol Dimutasi Kapolri di Maret 2025, Ini Daftar Namanya
4 jam yang lalu
Pilih Hotel Mewah Bintang...
Pilih Hotel Mewah Bintang 5 untuk Bahas RUU TNI, Sekjen DPR: Available dan Terjangkau!
6 jam yang lalu
Beri Semangat Santri...
Beri Semangat Santri di Ponpes Ciamis, Bahlil Cerita Tidak Pernah Mimpi Jadi Pejabat
9 jam yang lalu
Ditjenpas Sebut 7 Tahanan...
Ditjenpas Sebut 7 Tahanan Lapas Kutacane yang Kabur Belum Kembali
9 jam yang lalu
Soroti Penempatan Perwira...
Soroti Penempatan Perwira Polri di Lembaga Sipil, MPSI: Berpotensi Ancam Netralitas
10 jam yang lalu
Infografis
Rizky Ridho Jadi Pemain...
Rizky Ridho Jadi Pemain yang Disorot FIFA di Piala Asia U-23 2024
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved