Profil Komjen Pol Ahwil Luthan, Jenderal Bintang 3 Saksi Ahli dari BNN Kasus Narkoba Teddy Minahasa

Selasa, 07 Maret 2023 - 15:57 WIB
loading...
Profil Komjen Pol Ahwil...
Komjen Pol Ahwil Luthan salah satu saksi ahli dari Badan Narkotika Nasional (BNN) dalam kasus peredaran narkoba Irjen Pol Teddy Minahasa. Foto DOK Univ Pancasila
A A A
JAKARTA - Komjen Pol Ahwil Luthan salah satu saksi ahli dari Badan Narkotika Nasional (BNN) dalam kasus peredaran narkoba Irjen Pol Teddy Minahasa. Dalam kesaksianya, Komjen Pol Ahwil Luthan ini sempat mengungkapkan detail teknik undercover buy yang dilakukan polisi.

Dalam sidang di Pengadilan Negeri (PN) Jakarta Barat pada 6 Maret 2023 itu, Komjen Pol Ahwil Luthan menjelaskan bahwa undercover buy adalah pembelian narkoba yang punya kaitan dengan kejahatan narkoba oleh undercover agent demi mendapatkan narkoba sebagai barang bukti untuk menangkap tersangka.

Baca juga : Jadi Saksi Ahli, Purnawirawan Jenderal Ini Paparkan Teknik Undercover Buy di Sidang Teddy Minahasa

Selain menjelaskan undercover buy, Ahwil Luthan juga menjelaskan bahwa penjebakan yang dilakukan oleh Irjen Teddy Minahasa tidaklah legal.

Ilegalnya undercover buy yang dilakukan Teddy Minahasa ini lantaran tidak adanya surat perintah yang menyertai penjebakan tersebut.

Ahwil juga menambahkan bahwa surat perintah ini harus didapatkan terlebih dahulu dari Kapolri atau pejabat tinggi untuk menghindari bentrok dengan satuan lainnya. Sehingga penjebakan yang dilakukan tanpa adanya surat perintah ini hukumnya liar.

Cekatannya Komjen Pol Ahwil Luthan dalam mengungkap kasus ini membuat publik bertanya tentang profil dan rekam jejak jenderal bintang tiga ini.

Komjen Pol Ahwil Luthan lahir pada 1 Juni 1947 di Pematang Siantar, Sumatera Utara. Dia merupakan alumni Akpol 1968.

Ketika masih aktif di Polri, dia sempat menjadi Kepala Badan Koordinasi Narkotika Nasional (BKNN), nama sebelum menjadi BNN.

BKNN kemudian diubah menjadi BNN berdasar pada Keputusan Presiden Nomor 17 Tahun 2002 tentang Badan Narkotika Nasional.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Kejagung Periksa 8 Saksi...
Kejagung Periksa 8 Saksi Terkait Kasus Dugaan Korupsi Pertamina
Kejaksaan Periksa 147...
Kejaksaan Periksa 147 Saksi di Kasus Korupsi Tata Kelola Minyak Pertamina
Usut Kasus Dugaan Korupsi...
Usut Kasus Dugaan Korupsi PDNS Komdigi, Kejari Jakpus Bakal Periksa 70 Saksi
BNN Petakan Pintu Masuk...
BNN Petakan Pintu Masuk Narkoba Jaringan Internasional, Sahroni: Kolaborasi Pengawasan Wajib Ditingkatkan
Budi Gunawan Apresiasi...
Budi Gunawan Apresiasi Kinerja BNN Gagalkan Peredaran Narkoba Senilai Rp1 Triliun
Kompolnas Desak Saksi...
Kompolnas Desak Saksi Kunci Kasus Pembunuhan FA Dapat Perlindungan dari LPSK
Kepala BNN Komjen Marthinus...
Kepala BNN Komjen Marthinus Hukom Raih Penghargaan Khusus dari Pemerintah AS
Bea Cukai-BNN Gagalkan...
Bea Cukai-BNN Gagalkan Penyelundupan Narkoba Modus Ditelan, 7 Pelaku Ditangkap
Daftar 10 Brigjen Pol...
Daftar 10 Brigjen Pol yang Mendapat Penugasan pada BNN September 2024
Rekomendasi
Kurangi Emisi Karbon,...
Kurangi Emisi Karbon, KAI Logistik Dorong Layanan Angkutan Barang via Kereta
IMF Pangkas Proyeksi...
IMF Pangkas Proyeksi Pertumbuhan Ekonomi AS Jadi 1,8%, Terparah di Antara Negara Maju
Guru Besar UNS Jadi...
Guru Besar UNS Jadi Mediator Gugatan Ijazah Jokowi
Berita Terkini
Kejagung Serahkan Dokumen...
Kejagung Serahkan Dokumen Kasus Direktur JakTV ke Dewan Pers
11 menit yang lalu
Saksikan INTERUPSI Malam...
Saksikan INTERUPSI Malam Ini Rapatkan Barisan di Tengah Isu Matahari Kembar Bersama Ariyo Ardi, Andy Rahmad Wijaya, Feri Amsari, dan Narasumber Lainnya, Live Hanya di iNews
36 menit yang lalu
Alisa Wahid: Perempuan...
Alisa Wahid: Perempuan Perlu Ikut Dalam Penanggulangan Terorisme
38 menit yang lalu
Sidang Hasto Kristiyanto...
Sidang Hasto Kristiyanto di Pengadilan Tipikor Kembali Ricuh
40 menit yang lalu
Cerita Pratu Egy dan...
Cerita Pratu Egy dan Praka Nofrian, Satgas TNI di Lebanon yang Terkena Ledakan dari Tank Israel
1 jam yang lalu
Prabowo Bertemu PM Fiji,...
Prabowo Bertemu PM Fiji, Ajak Latihan Militer Bersama
1 jam yang lalu
Infografis
3 Kekuatan Mengerikan...
3 Kekuatan Mengerikan Harimau Jawa, dari Gigitan hingga Cakar
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved