Profil Seali Syah, Istri Brigjen Hendra Kurniawan yang Menyebut Suaminya sebagai Korban Skenario FS
Jum'at, 12 Agustus 2022 - 11:34 WIB
Melalui unggahan story Instagramnya, Seali Syah menanggapi berbagai cibiran warganet terhadap suaminya, salah satunya terkait persoalan peti jenazah Brigadir J.
Sebelumnya, Brigjen Hendra Kurniawan diduga melarang dibukanya peti jenazah Brigadir J oleh pihak keluarga. Namun, dia sendiri menyangkal keberadaan suaminya mengantar peti jenazah dan memberikan bukti bahwa saat itu suaminya tengah berada di rumah dan bermain bersama anaknya.
Baca juga : Profil Brigjen Hendra Kurniawan, Jenderal Polisi yang Diminta Keluarga Brigadir J untuk Dinonaktifkan
“Jadi gimana konsepnya?? Suami saya ke jambi antar jenazah dan larang buka peti? lahh ini ada lagi bercanda ama anak’ny :) apalagi HOAX’ny?? Suami saya adalah KORBAN dari Skenario pak FS sama seperti banyaknya anggota lain yang di periksa,” Tulis Seali Syah di story instagramnya, Kamis, 11 Agustus 2022.
Tak berselang lama, story tersebut lantas mendapat banyak komentar dari warganet. Sebagian menunjukan rasa simpati dan percaya bahwa hal yang dibicarakan Seali Syah adalah kebenaran.
Lebih lanjut, dia pun meminta kepada FS untuk bersikap gentle dan berhenti mengaitkan banyak orang yang telah mengabdi lama di propam.
Sebelumnya, Brigjen Hendra Kurniawan diduga melarang dibukanya peti jenazah Brigadir J oleh pihak keluarga. Namun, dia sendiri menyangkal keberadaan suaminya mengantar peti jenazah dan memberikan bukti bahwa saat itu suaminya tengah berada di rumah dan bermain bersama anaknya.
Baca juga : Profil Brigjen Hendra Kurniawan, Jenderal Polisi yang Diminta Keluarga Brigadir J untuk Dinonaktifkan
“Jadi gimana konsepnya?? Suami saya ke jambi antar jenazah dan larang buka peti? lahh ini ada lagi bercanda ama anak’ny :) apalagi HOAX’ny?? Suami saya adalah KORBAN dari Skenario pak FS sama seperti banyaknya anggota lain yang di periksa,” Tulis Seali Syah di story instagramnya, Kamis, 11 Agustus 2022.
Tak berselang lama, story tersebut lantas mendapat banyak komentar dari warganet. Sebagian menunjukan rasa simpati dan percaya bahwa hal yang dibicarakan Seali Syah adalah kebenaran.
Lebih lanjut, dia pun meminta kepada FS untuk bersikap gentle dan berhenti mengaitkan banyak orang yang telah mengabdi lama di propam.
(bim)
Lihat Juga :
tulis komentar anda