Kemenkominfo: 135 Calon Anggota KPI Pusat Lolos Seleksi Administrasi, Ini Nama-namanya

Jum'at, 22 April 2022 - 21:15 WIB
Kemenkominfo menyebut sebanyak 135 orang dinyatakan lolos seleksi administri calon anggota KPI Pusat. Foto/SINDOnews
JAKARTA - Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kemenkominfo) tengah menyeleksi calon anggota Komisi Penyiaran Indonesia (KPI) Pusat Periode 2022-2025. Tahap pendaftaran calon anggota dimulai 1-15 April 2022.

Setelah pendaftaran ditutup, hari ini Kominfo mengumumkan nama-nama yang lolos tahap seleksi administrasi. Mengutip keterangan tertulis resmi Kominfo, sebanyak 135 nama lolos seleksi tahap awal.

"Bagi peserta yang lulus seleksi administrasi diwajibkan mengikuti seleksi tertulis yang akan dilaksanakan pada Senin-Selasa, 25 – 26 April 2022," kata Direktur Jenderal Informasi dan Komunikasi Publik Kominfo, Usman Kasong melalui keterangan tertulis, Jumat (22/4/2022).



Usman menjelaskan, tes tertulis dilaksanakan secara virtual melalui aplikasi zoom. "Keputusan Panitia Seleksi Calon Anggota Komisi Penyiaran Indonesia Pusat periode 2022–2025 bersifat mutlak dan tidak dapat diganggu gugat," ucapnya.



Berikut nama-nama yang lolos seleksi administrasi:

1. Abd Azis

2. Abdul Kadir

3. Abdul Kadir Patwa

4. Achmad Zamzami

5. Adil

6. Afgiansyah

7. Afriendi Sikumbang

8. Agnes Dwirusjiyati

9. Agung Wibawa

10. Agustinus J. E. Mawara

11. Ahmad Alhafiz

12. Ahmad Junaidi

13. Akbar Ciptanto

14. Al Akbar Rahmadillah

15. Algooth Putranto

16. Aliyah

17. Amin Shabana

18. Andi Andrianto

19. Andres

20. Andrian Wicaksono

21. Arie Andyka

22. Arif Adi Kuswardono

23. Asih Teguh Iswahyuni

24. Bambang Hartoyo

25 Bawon Kuatno

26 Beby Sintia Dewi Banteng

27 Beri Hermawati

28 Bondan Kartiko

29 Boy Bakamaro Ginting

30 Budi Setyo Purnomo

31 Budiyono

32 C. Musiana Yudhawasthi

33 Cecep Suryadi

34 Dadang Irawanto

35 Dani Setiadarma

36 Daniel Alexander Wellim Pattipawae

37 Deni Muliya B.

38 Dofllien Olga Pelleng

39 039 Eko Rinda Prasetiyadi

40 Elilina Budiarti

41 Endra Mayendra

42 Enmar Dayapita

43 Evri Rizqi Monarshi

44 Fahmi Amrusi

45 Faisal

46 Fakhri Wardhani

47 Fauzan Ahdi Widyaputra

48 Fira Isrofillah

49 Firdaus Abdullah

50 Freddy Melmambessy

51 Fuad

52 Galih Wahid Hasyim

53 Geofakta Razali

54 Gunadi

55 Gustav Aulia

56 Hariqo Wibawa Satria

57 Hazwan Iskandar Jaya

58 Heard C. C. Runtuwene

59 Henky Mohari

60 Herwanita

61 Hisam Setiawan

62 I Made Ray Karuna Wijaya

63 I Made Sunarsa

64 Imam Wahyudi
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More