Bantuan Ponpes Rp500 Miliar Diblokir, HNW Minta Kemenag-Kemenkeu Koordinasi

Kamis, 01 Juli 2021 - 15:06 WIB
"Tentu upaya tersebut membutuhkan keseriusan dan komitmen yang kuat dari jajaran Kemenag, serta asistensi yang mendalam dari Kementerian Keuangan terkait solusi pencairan dana ditahan," ungkapnya.



Dia melanjutkan, tentunya Pesantren dan Madrasah akan bisa bekerja sama mengatasi masalah administrasi. "Agar setelah ini Kemenag juga memiliki data yang lebih baik dan lebih valid, sehingga akan lebih cepat dalam mengatasi masalah seperti pencairan dan penyaluran bantuan yang menjadi hak Madrasah dan Pesantren,” pungkasnya.

Sekadar diketahui sebelumnya, beberapa hari lalu pimpinan Komisi VIII DPR RI dan DPD RI mengungkapkan bahwa ada dana bantuan pesantren ditahan senilai Rp 500 Miliar. Staf khusus Menteri Keuangan Yustinus Prastowo menyampaikan bahwa penundaan tersebut terjadi karena masalah administrasi dan saat ini Dirjen Pendidikan Islam Kemenag dan Dirjen Anggaran Kemenkeu sudah bertemu untuk menyepakati solusi bersama.
(muh)
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More