Surati Jokowi, Din Syamsuddin Tunjukkan Pangkal Kegaduhan di Indonesia

Senin, 05 Oktober 2020 - 22:27 WIB
Presidium Koalisi Aksi Menyelamatkan Indonesia (KAMI), M Din Syamsuddin menuliskan surat terbuka kepada Presiden Jokowi. FOTO/DOK.SINDOphoto
JAKARTA - Presiden Joko Widodo (Jokowi) optimistis bisa mengatasi pandemi COVID-19 di Indonesia. Syaratnya, tidak ada yang membuat polemik dan bikin gaduh.

"Yang penting dalam situasi seperti ini, jangan ada yang berpolemik dan jangan ada yang membuat kegaduhan-kegaduhan," kata Jokowi dalam rekaman video yang diunggah Sekretariat Presiden, Sabtu (3/10/2020).

Atas pernyataan ini, Presidium Koalisi Aksi Menyelamatkan Indonesia (KAMI) , M Din Syamsuddin menuliskan surat terbuka kepada Presiden Jokowi. Menurutnya, gaduh tidaknya kehidupan suatu bangsa sangat tergantung kepada pemimpinnya. ( )

"Hitam-putih atau baik-buruknya seperti gaduh tidak gaduhnya kehidupan sesuatu bangsa sangat tergantung kepada pemimpin bangsa itu sendiri. Pemimpin, sebagai pemangku amanat, adalah yang paling bertanggung jawab atas kepemimpinannya. (Hadits Nabi: Setiap pemimpin bertanggung jawab atas rakyat yang dipimpinnya)," tulis Din.

Berikut ini salinan utuh surat terbuka Din Syamsuddin yang diterima redaksi SINDOnews, Senin (5/10/2020) malam: ( )



SURAT TERBUKA

Dari M. Din Syamsuddin

Presidium KAMI/Warga Negara

Kepada Yang Mulia
Dapatkan berita terbaru, follow WhatsApp Channel SINDOnews sekarang juga!
Halaman :
tulis komentar anda
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More