Profil Maulia Permata Putri, Pembawa Baki di Upacara HUT ke-79 RI yang Diganti di Detik-detik Terakhir
Sabtu, 17 Agustus 2024 - 14:52 WIB
Maulina telah menekuni kegiatan Paskibraka sejak masih duduk di bangku kelas X. Ketertarikannya dalam kegiatan ini dimulai sejak mengikuti Pengenalan Sekolah (MPS) di tahun 2023.
Setelah kurang lebih satu tahun dia dengan giat berlatih sebagai Paskibraka, Maulina mulai memberanikan diri mengikuti rekrutmen Paskibra Tingkat Nasional pada tahun 2024.
Atas usaha dan kerja kerasnya, pelajar asal Solok ini sukses melalui tahap seleksi tingkat Provinsi dilanjut ke tingkat Nasional.
Dari situ, dirinya mulai mengikuti pemusatan latihan Paskibraka Nasional di Jakarta sejak bulan Juli 2024.
Puncaknya, Maulina sukses tergabung bersama 75 siswa-siswi dari berbagai Provinsi seluruh Indonesia yang terpilih menjadi Paskibraka untuk peringatan HUT ke-79 RI.
Maulina bersama Raidzaky Raifaldrieyang berasal dari Kota Padang mewakili Sumatera Barat menjadi Paskibraka Nasional/Tingkat Pusat 2024.
Setelah kurang lebih satu tahun dia dengan giat berlatih sebagai Paskibraka, Maulina mulai memberanikan diri mengikuti rekrutmen Paskibra Tingkat Nasional pada tahun 2024.
Atas usaha dan kerja kerasnya, pelajar asal Solok ini sukses melalui tahap seleksi tingkat Provinsi dilanjut ke tingkat Nasional.
Dari situ, dirinya mulai mengikuti pemusatan latihan Paskibraka Nasional di Jakarta sejak bulan Juli 2024.
Puncaknya, Maulina sukses tergabung bersama 75 siswa-siswi dari berbagai Provinsi seluruh Indonesia yang terpilih menjadi Paskibraka untuk peringatan HUT ke-79 RI.
Maulina bersama Raidzaky Raifaldrieyang berasal dari Kota Padang mewakili Sumatera Barat menjadi Paskibraka Nasional/Tingkat Pusat 2024.
(cip)
tulis komentar anda