Daftar Lengkap Pengurus GP Ansor 2024-2029: Wiranto hingga Dasco Jabat Dewan Penasihat

Selasa, 28 Mei 2024 - 09:04 WIB
Dalam acara inagurasi ini, hadir beberapa pejabat dan tokoh negara serta Nahdlatul Ulama. Selain Presiden Jokowi, ada juga Hadi Tjahjanto (Menko Polhukam), Yasonna Laoly, (Menkumham), Budi Arie Setiadi (Menkominfo), Agus Harimurti Yudoyono (Menteri ATR/BPN), Pratikno (Mensetneg), Dito Ariotedjo (Menpora), Yaqut Cholil Quomas (Menag), Tito Karnavian (Mendagri), KH. Yahya Cholil Staquf (Ketum PBNU), dan Wiranto (dewan penasihat GP Ansor).

Selain itu, hadir juga Jenderal Agus Subiyanto (Panglima TNI), Jenderal Pol. Drs. Listyo Sigit Prabowo, M.Si (Kapolri), Mayjend TNI. M. Hasan (Pangdam Jaya), Irjen Pol. Karyoto (Kapolda Metro Jaya), Kombes Pol. Susatyo Purnomo Condro,SH,S.I.K.,M.Si.(Kapolres Metro Jakpus), KH Miftahul Ahyar (Rais Aam PBNU), KH Saifullah Yusuf (Sekjen PBNU), serta Kaesang Pangarep (Putra Jokowi).

Dalam kepengurusan GP Ansor 2024-2029, total ada 144 badan pengurus harian (BPH) serta 378 pengurus Departemen, Lembaga, dan Badan di bawah GP Ansor. Berikut nama-nama Pengurus GP Ansor 2024-2029

Ketua Umum: H. Addin Jauharadin

Wakil Ketua Umum

H. Mabrur L. Banuna

H. M. Fajri Al Farobi

H. Ach. Ghufron Sirodj

Ketua

H. Septian Hario Seto
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More