Ganjar Ungkap Pentingnya Budaya Nasional Dilestarikan dan Dikembangkan

Selasa, 06 Februari 2024 - 23:36 WIB
"Kalau punya budaya yang baik, yang bagus, maka harus dikembangkan. Maka dalam perdebatan kemarin, muncul bagaimana kebudayaan bisa tumbuh dan tidak terhalang oleh birokrasi," papar Ganjar.

"Maja birokrasi memfasilitasi pelaku seni dan budayanya yang melaksanakan, itu pasti akan tumbuh," tambahnya.

Ganjar pun berjanji saat menjadi Presiden RI, nantinya tidak akan membatasi para pelaku seni untuk mengeluarkan kata-kata satire. Ganjar mengatakan, kritikan yang masuk dari para pelaku seni haruslah didengarkan dan janganlah dianggap menjadi sebuah ancaman.

"Kita dengarkan sebagai sebuah eskpresi kebasan yang ada di masyarakat dan itu akan berkembang dengan sangat baik," tutur Ganjar.
Dapatkan berita terbaru, follow WhatsApp Channel SINDOnews sekarang juga!
(maf)
Halaman :
tulis komentar anda
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More