10 Satyalancana Milik Panglima TNI Yudo Margono, Nomor Terakhir Bidang Kesejahteraan Sosial
Selasa, 16 Mei 2023 - 18:58 WIB
JAKARTA - Terdapat 10 tanda jasa satyalancana Laksamana TNI Yudo Margono yang tersemat pada seragam kebesarannya. Yudo Margono kini tengah bertugas sebagai pemimpin tertinggi dalam satuan Tentara Nasional indonesia (TNI).
Menurut laman Sekretariat Negara Indonesia, satyalancana termasuk ke dalam Tanda Kehormatan, berupa penghargaan negara yang diberikan presiden kepada seseorang, kesatuan, instansi pemerintah, atau organisasi atas darmabakti dan kesetiaan yang luar biasa terhadap bangsa dan negara.
Sehingga untuk Satyalancana Kesetiaan 8 tahun ini berarti seorang prajurit TNI telah mengabdikan dirinya selama delapan tahun.
Menurut laman Sekretariat Negara Indonesia, satyalancana termasuk ke dalam Tanda Kehormatan, berupa penghargaan negara yang diberikan presiden kepada seseorang, kesatuan, instansi pemerintah, atau organisasi atas darmabakti dan kesetiaan yang luar biasa terhadap bangsa dan negara.
Daftar Satyalancana Laksamana TNI Yudo Margono
Berikut 10 tanda jasa satyalancana yang dimiliki oleh Panglima TNI, Laksamana Yudo Margono selama berkarier di militer.1. Satyalancana Kesetiaan 8 Tahun
Satyalancana Kesetiaan ini merupakan tanda kehormatan yang diberikan pada prajurit TNI yang berjasa luar biasa dan telah mengabdi beberapa tahun berturut-turut.Sehingga untuk Satyalancana Kesetiaan 8 tahun ini berarti seorang prajurit TNI telah mengabdikan dirinya selama delapan tahun.
2. Satyalancana Kesetiaan 16 Tahun
Laksamana TNI Yudo Margono mendapatkan Satyalancana Kesetiaan 16 Tahun setelah mengabdikan dirinya sebagai prajurit TNI selama 16 tahun.3. Satyalancana Kesetiaan 24 Tahun
Satyalancana Kesetiaan 24 Tahun ini diberikan setelah Laksamana TNI Yudo Margono mengabdikan dirinya sebagai prajurit TNI selama 24 tahun.4. Satyalancana Kesetiaan 32 Tahun
Adanya Satyalancana Kesetiaan 32 Tahun mengartikan bahwa Laksamana TNI Yudo Margono telah mengabdi sebagai seorang prajurit TNI selama lebih dari 32 tahun.Lihat Juga :
tulis komentar anda