Massa Pro Pilkada Langsung Datangi DPR

Kamis, 25 September 2014 - 11:42 WIB
Massa Pro Pilkada Langsung...
Massa Pro Pilkada Langsung Datangi DPR
A A A
JAKARTA - Massa pendukung pemilihan kepala darah (pilkada) langsung mulai mendatangi Gedung DPR, Jalan Jenderal Gatot Subroto, Jakarta.

Mereka akan menggelar demonstrasi untuk menggelar aksi demontrasi menolak pilkada oleh DPRD.

Sekadar informasi, DPR hari ini menggelar rapat paripurna. Salah satunya mengagendakan pengesahan RUU Pilkada.

"Usulan pilkada tidak langsung sangat menyakitkan hati rakyat. Kedaulatan yang tidak boleh dirampas lagi oleh kepentingan segelintir elite yang haus kekuasaan," ujar salah seorang orator aksi di depan Gedung DPR, Jakarta, Kamis (25/9/2014).

Puluhan massa demonstran yang sudah tiba di Gedung DPR itu berasal dari Barisan Relawan (Bara) JP atau massa relawan presiden terpilih Joko Widodo (Jokowi).

Dalam aksinya mereka juga membawa mobil mirip auarium yang di dalamnya berisi sejumlah orang yang memegang poster tuntutan.
(dam)
Berita Terkait
Perludem Sebut Kerangka...
Perludem Sebut Kerangka Hukum Pilkada 2024 Potensi Bermasalah
PKB Tolak Revisi UU...
PKB Tolak Revisi UU Pilkada karena Belum Dijalankan 100 Persen
Demonstrasi Tolak Revisi...
Demonstrasi Tolak Revisi UU Pilkada di Malang Ricuh, 2 Polisi dan 3 Jurnalis Terluka
Pernah Ngotot Gelar...
Pernah Ngotot Gelar Pilkada 2020, Pemerintah Dinilai Amnesia Tolak Revisi UU Pemilu
DPR Bakal Sahkan Revisi...
DPR Bakal Sahkan Revisi UU Pilkada Jadi UU Hari Ini
Aksi Ratusan Mahasiswa...
Aksi Ratusan Mahasiswa Tolak Revisi UU Pilkada di Palembang
Berita Terkini
Anggota DPR Terkejut...
Anggota DPR Terkejut Penahanan Kades Kohod Ditangguhkan
1 jam yang lalu
Ketua DPP Perindo: Kerja...
Ketua DPP Perindo: Kerja Keras dan Prestasi Jadi Kunci Peran Perempuan di Politik
1 jam yang lalu
Ledakan Dahsyat Guncang...
Ledakan Dahsyat Guncang Pelabuhan Iran, Kemlu Pastikan Tak Ada WNI Jadi Korban
2 jam yang lalu
Wamensesneg Ungkap Tujuan...
Wamensesneg Ungkap Tujuan Video Monolog Wapres Gibran: Supaya Tak Ada Lagi Informasi Bias
4 jam yang lalu
Mendagri Tito Buka Peluang...
Mendagri Tito Buka Peluang Revisi UU Ormas, DPR Terbuka: Kalau Urgen
5 jam yang lalu
PMRI Ajak Perantau Riau...
PMRI Ajak Perantau Riau Berkontribusi Membangun Bangsa
5 jam yang lalu
Infografis
Menteri Yandri Terbukti...
Menteri Yandri Terbukti Bantu Kemenangan Istri, Pilkada Serang Diulang
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved