PPP tak pernah khianati Gerindra
A
A
A
Sindonews.com - Wakil Ketua umum Partai Gerindra, Fadli Zon mengaku yakin,Partai Persatuan Pembangunan (PPP) tidak akan mengkhianati partainya pada Pemilihan umum Presiden dan Wakil Presiden (Pilpres) kali ini.
Dia pun membantah bahwa PPP pernah berkhianat kepada partainya di Pemilu 2009 silam.
"Tahun 2009, PPP tak pernah khianati Gerindra," ujarnya di Gellery Cafe, Taman Ismail Marzuki, Cikini, Jakarta Pusat, Rabu (23/4/2014).
Sekadar diketahui, PPP dengan Partai Gerindra pernah gagal untuk berkoalisi di detik-detik akhir Pilpres 2009 yang lalu.
"Waktu itu kita buat aliansi dengan PAN dan PPP, tapi kursi kita waktu diumumkan KPU itu 111, kurang 1 kursi, kemudian tidak jadi. Jadi tidak ada yang mengkhianati," katanya.
Oleh karena itu, menurut dia, tak ada yang perlu dikhawatirkan dalam rencana koalisi dengan PPP pada Pilpres kali ini. "Tidak ada khianat-mengkhianati dengan PPP," imbuhnya.
Dia pun membantah bahwa PPP pernah berkhianat kepada partainya di Pemilu 2009 silam.
"Tahun 2009, PPP tak pernah khianati Gerindra," ujarnya di Gellery Cafe, Taman Ismail Marzuki, Cikini, Jakarta Pusat, Rabu (23/4/2014).
Sekadar diketahui, PPP dengan Partai Gerindra pernah gagal untuk berkoalisi di detik-detik akhir Pilpres 2009 yang lalu.
"Waktu itu kita buat aliansi dengan PAN dan PPP, tapi kursi kita waktu diumumkan KPU itu 111, kurang 1 kursi, kemudian tidak jadi. Jadi tidak ada yang mengkhianati," katanya.
Oleh karena itu, menurut dia, tak ada yang perlu dikhawatirkan dalam rencana koalisi dengan PPP pada Pilpres kali ini. "Tidak ada khianat-mengkhianati dengan PPP," imbuhnya.
(maf)