Kejagung Enggan Tanggapi Isu Prasetyo Diganti Hamdan Zoelva

Jum'at, 06 November 2015 - 11:11 WIB
Kejagung Enggan Tanggapi...
Kejagung Enggan Tanggapi Isu Prasetyo Diganti Hamdan Zoelva
A A A
JAKARTA - Kejaksaan Agung (Kejagung) enggan menanggapi isu yang menyebutkan Jaksa Agung HM Prasetyo akan digantikan oleh mantan Ketua Mahkamah Konstitusi (MK) Hamdan Zoelva.

Kepala Pusat Penerangan dan Hukum (Kapuspenhum) Kejagung, Amir Yanto enggan menanggapi isu tersebut.

"Saya kan orang internal, tidak mungkin menanggapi isu soal itu. Jadi, tidak ada tanggapan ya," ujar Amir Yanto saat dihubungi Sindonews, Jumat (6/11/2015).

Dia mengklaim isu demikian tidak berpengaruh terhadap internal Korps Adhyaksa ‎tersebut. "Kerja seperti biasa," ujarnya. (Baca juga: Dikabarkan Jadi Jaksa Agung, Ini Kata Hamdan Zoelva)

Diketahui, beredar kabar Jaksa Agung HM Prasetyo akan digantikan oleh mantan Ketua Mahkamah Konstitusi Hamdan Zoelva. Kabar itu juga menyebutkan bahwa pelantikan Hamdan sebagai Jaksa Agung akan dilaksanakan pada Selasa 10 November 2015 pekan depan.


PILIHAN:

Konflik PPP, Djan Faridz dan Romi bagai Air dan Minyak

(dam)
Berita Terkait
Langkah ICW Minta Jokowi...
Langkah ICW Minta Jokowi Berhentikan Jaksa Agung Dinilai Berlebihan
Prabowo Tunjuk Rudi...
Prabowo Tunjuk Rudi Margono sebagai Jamwas Kejaksaan Agung
Polisi Lakukan Olah...
Polisi Lakukan Olah TKP Kebakaran Gedung Kejaksaan Agung
Presiden Jokowi Sebut...
Presiden Jokowi Sebut Kejaksaan Agung Adalah Wajah Pemerintah
Jaksa Agung Klaim Berhasil...
Jaksa Agung Klaim Berhasil Amankan Aset Senilai Rp149 Miliar
Presiden Jokowi Minta...
Presiden Jokowi Minta Kejaksaan Perkuat Pengawasan Internal
Berita Terkini
Prabowo Tepis Anggapan...
Prabowo Tepis Anggapan Dibohongi Menteri
53 menit yang lalu
Sepanjang 2024, PPATK...
Sepanjang 2024, PPATK Sebut Transaksi Tindak Pidana Korupsi Capai Rp984 Triliun
53 menit yang lalu
Connie Serahkan Dokumen...
Connie Serahkan Dokumen dan Video Rahasia Titipan Hasto ke Wasekjen PDIP
57 menit yang lalu
Geledah Rumah Hakim...
Geledah Rumah Hakim Pemvonis Lepas Kasus CPO, Kejagung Temukan Uang Rp5,5 Miliar di Bawah Kasur
1 jam yang lalu
Perum Bulog Terima Kunjungan...
Perum Bulog Terima Kunjungan Menteri Pertanian dan Keterjaminan Makanan Malaysia
1 jam yang lalu
Prabowo Utus Jokowi...
Prabowo Utus Jokowi hingga Natalius Pigai Hadiri Pemakaman Paus Fransiskus di Vatikan
1 jam yang lalu
Infografis
Profil Maulia Permata...
Profil Maulia Permata Putri, Pembawa Baki Upacara HUT ke-79 RI yang Diganti
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved