Jokowi Diminta Usut Dugaan Pengalihan Fungsi Rumah Dinas Menteri
A
A
A
JAKARTA - Presiden Joko Widodo (Jokowi) diminta memerintahkan Menteri Sekretariat Negara (Mensesneg) untuk mengusut dugaan pengalihan rumah dinas Menteri BUMN menjadi sekretariat istri-istri pemimpin BUMN.
Direktur Indonesia Port Watch (IPW) Syaiful Hasan menilai pengalihan tersebut bertentangan dengan PP 40/1994 jo PP 31/2005.
"Pengakuan istri Dirut Pelindo II, Betty S Lino tentang pengalihan status rumah dinas Menteri BUMN menjadi Sekretariat istri-istri pimpinan BUMN harus diusut," ujar Syaiful dalam siaran persnya, Senin (28/9/2015).
Sebelumnya anggota Komisi III DPR Masinton Pasaribu mengadukan dugaan gratifikasi yang dilakukan petinggi PT Pelindo II ke Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK).
Baca:
Direktur Indonesia Port Watch (IPW) Syaiful Hasan menilai pengalihan tersebut bertentangan dengan PP 40/1994 jo PP 31/2005.
"Pengakuan istri Dirut Pelindo II, Betty S Lino tentang pengalihan status rumah dinas Menteri BUMN menjadi Sekretariat istri-istri pimpinan BUMN harus diusut," ujar Syaiful dalam siaran persnya, Senin (28/9/2015).
Sebelumnya anggota Komisi III DPR Masinton Pasaribu mengadukan dugaan gratifikasi yang dilakukan petinggi PT Pelindo II ke Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK).
Baca:
(kur)