Mengenal 3 Bentuk Interaksi Sosial: Asosiatif, Disosiatif, dan Akomodatif

Jum'at, 02 September 2022 - 17:02 WIB
loading...
Mengenal 3 Bentuk Interaksi...
Interaksi sosial bisa diartikan sebagai hubungan timbal balik. Foto DOK Freepik
A A A
JAKARTA - Interaksi sosial bisa diartikan sebagai hubungan timbal balik antara dengan individu, individu dengan kelompok , maupun kelompok dengan kelompok. Adapun beberapa ciri interaksi sosial adalah terjadinya kontak sosial dan komunikasi dengan tujuan yang jelas.

Melihat dari bentuknya, interaksi sosial terbagi menjadi tiga jenis, yaitu asosiatif, disosiatif, dan akomodatif. Dirangkum dari berbagai sumber, berikut ulasannya :

Baca juga : Saatnya Makna Baru Kata Sosial dalam Media Sosial

1. Interaksi Sosial Asosiatif

Interaksi sosial yang bersifat asosiatif merupakan bentuk yang mengarah pada penyatuan. Adapun, jenis interaksi sosial ini terdiri dari beberapa hal seperti Akulturasi, Kerja sama, dan Asimilasi.

-Akulturasi

Akulturasi bisa diartikan sebagai proses sosial antara kelompok masyarakat yang dihadapkan dengan sebuah kebudayaan asing. Dalam prosesnya, perlahan masyarakat tersebut akan menerima unsur dari kebudayaan asing ini tanpa harus menghilangkan jati diri dan kebudayaan asli yang dimilikinya.

-Kerja sama

Dalam hal ini, kerja sama bisa diartikan sebagai sebuah individu atau kelompok yang memiliki kepentingan sama dengan individu atau kelompok lain. Pada akhirnya, mereka bekerja sama dengan tujuan bersama.

Beberapa bentuk dari kerja sama diantaranya adalah Cooptation (Kooptasi), bargaining (tawar-menawar), usaha patungan, hingga koalisi.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Komunikasi Etnografi...
Komunikasi Etnografi Kritikal dalam Menunjang DEI dan CSR Perusahaan
Mengungkap Dampak dan...
Mengungkap Dampak dan Implikasi Sosial Indonesia Gelap
Cegah Dehumanisasi,...
Cegah Dehumanisasi, Pengembangan Teknologi Harus Diperkuat Nilai Kehidupan Sosial
Siapkan Fungsi Komunikasi...
Siapkan Fungsi Komunikasi di Era Digital, Kementerian BUMN Gelar Workshop AI dan Komunikasi
25 Contoh Konflik Sosial...
25 Contoh Konflik Sosial di Sekolah dari Sisi Siswa, Guru, hingga Wali Murid
Ngeceng dan Pertimbangan...
Ngeceng dan Pertimbangan Etika (Bagian 2/Habis)
SIG Dukung BUMN Perkuat...
SIG Dukung BUMN Perkuat Komunikasi Berbasis AI
Perkuat Komunikasi BUMN...
Perkuat Komunikasi BUMN lewat Optimalisasi Medsos dan AI Sejalan dengan Komitmen PTPN
BNI Perkuat Komunikasi...
BNI Perkuat Komunikasi Digital BUMN Melalui Optimasi AI
Rekomendasi
Gelombang PHK Kedua...
Gelombang PHK Kedua Terjang Nissan: 20.000 Pekerja Terancam, Sang Raksasa Otomotif Jepang Berjuang Hidup
PM Pakistan kepada India:...
PM Pakistan kepada India: Kami Siap untuk Perang dan Damai, Kesombonganmu Jadi Debu!
Rusia Dinyatakan Bersalah...
Rusia Dinyatakan Bersalah Merudal Jatuh Malaysia Airlines MH17, PM Anwar Ibrahim Sambangi Putin
Berita Terkini
Sidang Tom Lembong,...
Sidang Tom Lembong, Jaksa Hadirkan Mantan Mendag Rachmat Gobel
Daniel Johan PKB Setuju...
Daniel Johan PKB Setuju Saran Megawati soal Polemik Ijazah Jokowi: Tinggal Tunjukkan Keasliannya, Selesai
Momen PM Australia Anthony...
Momen PM Australia Anthony Albanese Diiringi Pasukan Berkuda Menuju Istana Merdeka
KPK Belum Tentukan Jadwal...
KPK Belum Tentukan Jadwal Pemanggilan Ridwan Kamil, Ini Alasannya
8 Pati TNI AD dari Kemhan...
8 Pati TNI AD dari Kemhan Digeser Jenderal Agus Subiyanto pada Mutasi April 2025
Prabowo dan PM Australia...
Prabowo dan PM Australia Anthony Albanese akan Gelar Pertemuan Bilateral
Infografis
AS Siapkan 100 Hari...
AS Siapkan 100 Hari Lagi untuk Damaikan Rusia dan Ukraina
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved