3 Provinsi Siaga Hujan Lebat, 25 Status Waspada
loading...
A
A
A
Dampak dari hujan lebat ini, yakni jembatan yang rendah tidak dapat dilintasi, terjadi longsor, guguran bebatuan atau erosi tanah dalam skala menengah, volume aliran sungai meningkat/banjir, dan aliran banjir berbahaya dan mengganggu aktivitas masyarakat dalam skala menengah.
Oleh karena itu, BMKG mengimbau agar masyarakat berhati-hati jika beraktivitas di luar rumah, selalu memperbarui informasi melalui media massa maupun media sosial, mencari informasi melalui pihak-pihak terkait kebencanaan.
"Tidak beraktivitas di luar rumah jika tidak mendesak dan berkoordinasi dengan pihak-pihak terkait kebencanaan," tulisnya.
(thm)