Daftar Korban Tewas dalam Amuk Massa dan Pembakaran Diskotek Doubel O Sorong

Kamis, 27 Januari 2022 - 15:32 WIB
loading...
Daftar Korban Tewas...
Sebanyak 18 orang meninggal dunia akibat bentrokan dua kelompok masyarakat di tempat karaoke Double O, Jalan Sungai Maruni Kota Sorong, Papua Barat. FOTO/Foto/SINDOnews/Chanry Andrew Suripatty
A A A
JAKARTA - Sebanyak 18 orang meninggal dunia akibat bentrokan dua kelompok masyarakat di tempat karaoke Double O, Jalan Sungai Maruni Kota Sorong , Papua Barat. Dari jumlah itu, 17 di antaranya tewas akibat terbakar di dalam tempat hiburan tersebut.

Ke-17 korban yang tewas terbakar tersebut didominasi dari para pekerja tempat hiburan tersebut.

"Namun sebagian masih menggunakan nama panggung. Bukan nama asli," kata Kadiv Humas Polri Irjen Dedi Prasetyo saat dikonfirmasi, Jakarta, Kamis (27/1/2022).



Adapun korban yang meninggal dunia akibat terbakar bekerja di tempat hiburan tersebut, yakni;

1. Mimi, perempuan
2. Afifa, perempan
3. Rista, perempuan
4. Ami, perempuan
5. Meilan, perempuan
6. Kris, laki-laki
7. Dezra, laki-laki
8. Yanra, laki-laki
9. Soni , laki-laki
10. Kleo Indah, perempuan
11. Klara, perempuan
12. Fikram, laki-laki
13. Ica, perempuan
14. Nanin, perempuan
15. Edith Tri Putra, laki-laki
16. Ferman Syahputra, laki-laki
17. Ridwan Dodoh, laki-laki

Baca juga: Polisi Kantongi Nama-nama Pelaku Bentrokan Berdarah yang Tewaskan 18 Orang di Kota Sorong

Di sisi lain, Polda Papua Barat jajaran saat ini melakukan pencarian terhadap pelaku dan aktor intelektual dari bentrokan di tempat karaoke Double O di Jalan Sungai Maruni Kota Sorong.

"Saat ini sedang dilakukan penyelidikan dan penyidikan untuk mengungkap aktor intelektual dan pelaku dari dua kelompok tersebut," ucap Dedi.
(abd)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Bentrok TNI-Pemuda di...
Bentrok TNI-Pemuda di Deli Serdang, Panglima TNI: Beri Hukuman Prajurit yang Melanggar
Rawat Persatuan Paska...
Rawat Persatuan Paska Pilkada, BEM Unindra Jakarta Dorong Rekonsiliasi Kebangsaan
Diusung Perindo Maju...
Diusung Perindo Maju di Pilwalkot Sorong, Petronela Bakal Fokus Benahi Infrastruktur
Pembakaran Kantor KPU...
Pembakaran Kantor KPU Papua Pegunungan Dikecam
Dewan Pers Minta LPSK...
Dewan Pers Minta LPSK Terus Lindungi Saksi pada Kasus Pembakaran Rumah Wartawan di Karo Sumut
Dewan Pers Masih Pertanyakan...
Dewan Pers Masih Pertanyakan Motif Pembakaran Rumah Wartawan di Karo Sumut yang Belum Diungkap
Buronan Pelaku Bakar...
Buronan Pelaku Bakar Mobil Polisi di Depok Ditangkap di Riau, Ini Perannya
Kapolres Depok Ungkap...
Kapolres Depok Ungkap Dalang Pembakaran Mobil Polisi Tak Kooperatif saat Diperiksa
Tegas! Polda Metro Jaya...
Tegas! Polda Metro Jaya Ultimatum 4 Buronan Pembakaran Mobil Polisi di Depok Segera Serahkan Diri
Rekomendasi
Maudy Ayunda Main Film...
Maudy Ayunda Main Film Horor Perdana, Tampil Kesurupan di Para Perasuk
Kekayaan Paddy Pimblett...
Kekayaan Paddy Pimblett Meroket, Siap Jadi Superstar UFC?
3 Joki UTBK 2025 Ditangkap,...
3 Joki UTBK 2025 Ditangkap, Polda Jabar: Tersangka Beraksi 2 Tahun
Berita Terkini
Wacana Kirim Anak Nakal...
Wacana Kirim Anak Nakal ke Barak Militer Jadi Kebijakan Nasional, JPPI: Ciptakan Generasi Patuh Buta
Siapa Jenderal Agus...
Siapa Jenderal Agus Subiyanto? Panglima TNI yang Disorot karena Anulir Mutasi 7 Perwira Tinggi
Polemik Pembinaan Siswa...
Polemik Pembinaan Siswa di Barak, Komisi X DPR: Harus Dikawal Agar Tetap Edukatif
Dedi Mulyadi Bina Siswa...
Dedi Mulyadi Bina Siswa Nakal di Barak Militer, Maarif Institute: Berpotensi Merusak Sistem Pendidikan
Penyidik KPK Rossa Purbo...
Penyidik KPK Rossa Purbo Sebut Hasto Talangi Rp400 Juta PAW Harun Masiku
Revitalisasi Paradigma...
Revitalisasi Paradigma Trilogi Kerukunan untuk Kebutuhan Umat Saat ini
Infografis
Siapa Lebih Unggul Pakistan...
Siapa Lebih Unggul Pakistan atau India dalam Senjata Nuklir?
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved