Mahfud MD: 2.000 Hunian Baru Akan Dibangun bagi Korban Erupsi Semeru

Jum'at, 17 Desember 2021 - 18:26 WIB
loading...
Mahfud MD: 2.000 Hunian...
Menko Polhukam Mahfud MD memastikan bahwa ribuan warga yang jadi korban dari erupsi Gunung Semeru perlu ditata sesegera mungkin. Foto/Instagram Mahfud MD
A A A
LUMAJANG - Menko Polhukam Mahfud MD memastikan bahwa ribuan warga yang jadi korban dari erupsi Gunung Semeru perlu ditata sesegera mungkin. Hal itu bertujuan agar para warga terhindar dari beragam berbagai kesulitan.

"Pemerintah perlu segera memindahkan mereka ke tempat yang lebih baik dan nyaman dengan berbagai fasilitas yang layak dan memenuhi standard kesehatan," ujar Mahfud dalam akun Instagram pribadinya, Jumat (17/12/2021). Baca juga: Gunung Semeru Bergolak, Awan Panas dan Aliran Lahar Bisa Capai 17 Km dari Puncak

Mahfud menjelaskan per hari ini, pemerintah telah menandai titik baru yang nantinya digunakan para pengungsi sebagai tempat baru. Adapun relokasi berempat di Desa Sumbermujur, Kecamatan Candipuro, Kabupaten Lumajang.

"Kami menandai tempat relokasi dengan bersama-sama mengangkat cangkul," ucapnya.

Lebih lanjut dituturkan Mahfud, luas tanah dari tempat relokasi adalah 81,55 hektar. Dia menjelaskan nantinya di atas tanah tersebut akan dibangun sebanyak 2.000 unit hunian, baik itu sementara maupun permanen.

"Di atas lahan seluas 81,55 hektare ini akan segera dibangun sekitar 2.000 unit hunian sementara dan hunian permanen bagi para pengungsi," tuturnya.

Dirinya berharap rencana pembangunan hunian baru dapat berjalan lancar. Hal itu bertujuan agar para korban terdampak bencana alam dapat kembali hidup dengan layak.

"Semoga semua rencana ini bisa berjalan dengan baik dan cepat, agar saudara-saudara kita warga terdampak erupsi bisa tidur lebih nyenyak, hidup lebih tenang, dan terhindar dari ancaman penyakit," tuturnya.
(kri)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Mahfud MD Ungkap Rakyat...
Mahfud MD Ungkap Rakyat Dukung Kejagung Bongkar Mafia Peradilan
Ini Kata 6 Tokoh atas...
Ini Kata 6 Tokoh atas Polemik Ijazah Jokowi
Mahfud MD Apresiasi...
Mahfud MD Apresiasi Peran Presiden Prabowo Dalam Pemberantasan Korupsi
Kasus Pagar Laut Tangerang...
Kasus Pagar Laut Tangerang Tak Jelas, Mahfud MD Dorong Kejagung Ambil Alih dari Polisi
Mahfud MD Soroti Kasus...
Mahfud MD Soroti Kasus Suap Hakim soal Vonis Korporasi CPO: Gila Ini Sangat Berbahaya, Sangat Jorok!
Respons Mahfud MD soal...
Respons Mahfud MD soal Isu Ijazah Palsu Jokowi, Jadi Presidennya Tetap Sah
Mahfud MD Nilai Revisi...
Mahfud MD Nilai Revisi UU TNI Tak Kembalikan Dwifungsi ABRI, Lebih Proporsional
Humor Oplosan Pertalite...
Humor Oplosan Pertalite Jadi Pertamax, Mahfud MD Bagikan Doa Masuk Pom Bensin
Mahfud MD: Sukatani...
Mahfud MD: Sukatani Tak Perlu Minta Maaf dan Tarik Lagu Bayar Bayar Bayar
Rekomendasi
Pesan Mendikti untuk...
Pesan Mendikti untuk Peserta UTBK 2025: Tunjukkan yang Terbaik, Lawan Rasa Takut
Iran Siap Buat Program...
Iran Siap Buat Program Nuklirnya Lebih Transparan dengan Imbalan Pencabutan Sanksi
Kelompok Bersenjata...
Kelompok Bersenjata Tembaki Turis di Kashmir yang Dikelola India, 28 Orang Tewas
Berita Terkini
Daftar Pati TNI Dimutasi...
Daftar Pati TNI Dimutasi Jadi Stafsus KSAD sebelum Lebaran 2025, Ini Nama-namanya
3 jam yang lalu
Bima Arya Sarankan Lucky...
Bima Arya Sarankan Lucky Hakim Pakai Transportasi Umum PP Jakarta-Indramayu selama Magang di Kemendagri
7 jam yang lalu
Sahroni Sudah Lihat...
Sahroni Sudah Lihat Serangan ke Kejagung Sejak Buka Kasus-kasus Besar
7 jam yang lalu
KPK Sita Dokumen hingga...
KPK Sita Dokumen hingga BBE dari Penggeledahan Kantor Dinas Perumahan dan Permukiman Lampung Tengah
8 jam yang lalu
Di Tengah Tantangan...
Di Tengah Tantangan Global, Rampai Nusantara Terus Dukung Pemerintahan Prabowo-Gibran
8 jam yang lalu
Pimpin Gerakan Tanam...
Pimpin Gerakan Tanam Sejuta Pohon di Hari Bumi, Menag: Tokoh Agama Beri Teladan Pelestarian Alam
9 jam yang lalu
Infografis
Mahfud MD: Perilaku...
Mahfud MD: Perilaku Hedon dan Flexing Kaesang-Erina Harus Diselidiki
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved