Letjen TNI Dudung Abdurachman Temui Ketum PBNU KH Said Aqil Siradj, Ada Apa?

Selasa, 05 Oktober 2021 - 19:53 WIB
loading...
Letjen TNI Dudung Abdurachman...
Pangkostrad Letjen TNI Dudung Abdurachman mengunjungi Ketua Umum PBNU KH Said Aqil Siradj di Gedung PBNU Jakarta Pusat. Foto/Ist
A A A
JAKARTA - Pangkostrad Letjen TNI Dudung Abdurachman mengunjungi Ketua Umum Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) KH Said Aqil Siradj di Gedung PBNU di Jakarta Pusat, Selasa (5/10/2021).

Kedatangan Jenderal Bintang Tiga itu bertepatan dengan momentum peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-76 TNI. Dalan unggahan Instagram resmi PBNU, @nahdlatululama, terlihat Dudung tengah terlibat perbincangan hangat dengan Ketua Umum PBNU KH Said Aqil Siradj. Mereka duduk dalam satu meja yang sama.

"Bertepatan dengan HUT TNI ke 76, Gedung PBNU kedatangan Pangkostrad Letjen TNi Dudung Abdurrahman," tulis PBNU dalam keterangan foto.

Dijelaskan PBNU, dalam pertemuan itu Said Aqil menyampaikan doa serta harapannya untuk keluarga besar TNI. "Dirgahayu TNI ke-76," tulis PBNU lagi.

Dalam waktu satu jam, sebanyak 8.462 warganet telah menekan tombol suka dalam unggahan foto tersebut. Sejumlah warganet menyambut baik pertemuan antar keduanya.

"Loh itukan orang baik yang ketemu orang baik, hasilnya akan baik-baik," kata @syaivul_oey.

"Tetap bersinergi ❤️????????????" ujar akun @syukron.muhammad_

"Masya Allah semoga Allah panjangkan umur keduanya dalam kesehatan dan keberkatan. Agar dapat terus mengawal NKRI, aamiin," tulis @tamansurga1206.
(cip)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
PBNU Mohon Doa untuk...
PBNU Mohon Doa untuk Kesembuhan KH Said Aqil Siroj
Sambut Delegasi Humanitarian...
Sambut Delegasi Humanitarian Islam, Ketum GP Ansor: Selamat Datang di Rumah Toleransi
5 Fakta Try Sutrisno,...
5 Fakta Try Sutrisno, Mantan Panglima TNI yang Viral Tak Disalami Jokowi
Gus Yahya Sebut Mayoritas...
Gus Yahya Sebut Mayoritas Kabinet Prabowo-Gibran Diisi Kader NU
Kemeriahan HUT Ke-79...
Kemeriahan HUT Ke-79 TNI di Akhir Masa Jabatan Jokowi
5 Serba-serbi Menarik...
5 Serba-serbi Menarik Perayaan HUT ke-79 TNI, Danjen Kopassus Jadi Komandan Upacara
Jokowi Sebut Transisi...
Jokowi Sebut Transisi Pemerintahan ke Prabowo Berjalan Baik
Profil Mayjen TNI Djon...
Profil Mayjen TNI Djon Afriandi, Danjen Kopassus yang Menjadi Komandan Upacara HUT ke-79 TNI
HUT ke-79 TNI, Ini Pesan...
HUT ke-79 TNI, Ini Pesan Terakhir Presiden Jokowi
Rekomendasi
3 Dendam Israel ke Paus...
3 Dendam Israel ke Paus Fransiskus, hingga Enggan Mengirim Pejabat Senior ke Pemakaman
Perkuat Identitas dengan...
Perkuat Identitas dengan Tema Retro, LG Mendefinisikan Ulang Pengalaman Konsumen
Tragis! Balita Tewas...
Tragis! Balita Tewas Terlindas Mobil di Jagakarsa
Berita Terkini
Profil 2 Jenderal TNI...
Profil 2 Jenderal TNI Purn yang Ingin Wapres Gibran Lengser, Mantan Menag dan Panglima TNI Era Soeharto
1 jam yang lalu
KAJ Imbau Paroki Bunyikan...
KAJ Imbau Paroki Bunyikan Lonceng Gereja Serentak Sore Ini Iringi Pemakaman Paus Fransiskus
1 jam yang lalu
Profil Gurun Arisastra,...
Profil Gurun Arisastra, Kuasa Hukum Menteri Agama yang Pernah Laporkan Dinar Candy
2 jam yang lalu
Survei, Menag Nasaruddin...
Survei, Menag Nasaruddin Umar Dinilai Terbaik
2 jam yang lalu
Kinerja 6 Bulan Pemerintahan,...
Kinerja 6 Bulan Pemerintahan, Sederet Kontroversi Menteri Jadi Catatan
2 jam yang lalu
Danjen Kopassus Tegaskan...
Danjen Kopassus Tegaskan Premanisme Harus Ditindak
3 jam yang lalu
Infografis
8 Tanda Orang yang Mendapatkan...
8 Tanda Orang yang Mendapatkan Lailatul Qadar, Apa Saja?
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved