Duet Anies-AHY Berkibar di Survei, PKS: Keduanya Figur Muda dan Berpotensi

Kamis, 05 Agustus 2021 - 09:49 WIB
loading...
Duet Anies-AHY Berkibar...
Anies Baswedan dan Agus Harimurti Yudhoyono (AHY). Foto/Dok SINDOnews
A A A
JAKARTA - Elektabilitas duet Anies Baswedan-Agus Harimurti Yudhoyono atau Anies-AHY berada di posisi teratas sebagai pasangan calon presiden dan calon wakil presiden berdasarkan simulasi yang digelar Indostrategic baru-baru ini. Lalu, bagaimana tanggapan internal Partai Keadilan Sejahtera (PKS) ?

"Keduanya figur muda dan berpotensi," ujar Ketua DPP PKS Mardani Ali Sera kepada SINDOnews, Kamis (5/8/2021).

Mardani mengatakan, PKS mendukung semua calon mengeluarkan kemampuan terbaiknya melayani masyarakat. Apalagi, lanjut dia di masa pandemi Covid-19 sekarang ini. "Mas Anies dekat dengan PKS. Mas AHY selalu jaga silaturahim dengan PKS," ungkap Mardani.



Namun, kata Mardani, PKS untuk saat ini fokus melayani masyarakat yang terdampak pandemi Covid-19. "Dengan komando Dr Salim, Ketua Majelis Syura PKS, kami diminta gaspol melayani masyarakat dan belum membahas masalah pilpres," pungkasnya.

Diberitakan sebelumnya, duet Anies-AHY berpotensi menang Pilpres 2024 . Pasangan Gubernur DKI Jakarta dan Ketua Umum Partai Demokrat tersebut disimulasikan Lembaga Survei Indostrategic, dan elektabilitasnya berada di atas pasangan lainnya. "Paling tinggi Anies Baswedan-AHY 20,25 persen," kata Direktur Eksekutif Indostrategic Khoirul Umam dalam paparannya, Selasa (3/8/2021).

Sementara, di posisi kedua terdapat pasangan Ketua Umum DPP Partai Gerindra Prabowo Subianto dengan Ketua DPR Puan Maharani . Elektabilitas pasangan ini sebesar 14,65 persen.
(zik)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
LSI Denny JA: Indeks...
LSI Denny JA: Indeks Tata Kelola Indonesia Masih Tertinggal
Kuliah Umum di Seskoad,...
Kuliah Umum di Seskoad, AHY: Ancaman Terhadap Infrastruktur Penting Nasional Harus Diantisipasi
3 Fakta Gerakan Rakyat,...
3 Fakta Gerakan Rakyat, Ormas yang Jadikan Anies Baswedan Simbol dan Tokoh Panutan
Soroti Potensi Konflik,...
Soroti Potensi Konflik, Rahmat Saleh Ingatkan Anggaran Pengamanan PSU Pilkada
Partai Perindo dan Demokrat...
Partai Perindo dan Demokrat Siap Kolaborasi Dukung Pemerintahan Prabowo
Andi Yuslim Patawari...
Andi Yuslim Patawari (AYP): Demokrat dengan Perindo Miliki DNA Sama, Nasionalis dan Dipimpin Anak Muda
Kelakar Prabowo ke Gibran...
Kelakar Prabowo ke Gibran dan AHY: Sekarang Duduk Berdampingan, Nanti Bisa Bersaing
Survei Median: Mayoritas...
Survei Median: Mayoritas Publik Dukung Tagar #KaburAjaDulu, Ini Alasannya
AHY Optimistis Demokrat...
AHY Optimistis Demokrat Makin Kuat di Pemerintahan, Siap Bangkit 5 Tahun ke Depan
Rekomendasi
3 Alasan Ukraina Berencana...
3 Alasan Ukraina Berencana Meledakkan PLTN Terbesar di Eropa, Salah Satunya Agar Tidak Dikuasai Rusia
AS Kirim Kapal Induk...
AS Kirim Kapal Induk Kedua ke Timur Tengah, Perang Besar Akan Meletus?
Fundamental Kuat, Pefindo...
Fundamental Kuat, Pefindo Pertahankan Peringkat Obligasi Lautan Luas
Berita Terkini
Puasa Ramadan: Menyalakan...
Puasa Ramadan: Menyalakan Kembali Obor Peradaban yang Redup
11 menit yang lalu
KNPI: Selamatkan Pertamina...
KNPI: Selamatkan Pertamina dari Cengkeraman Mafia Migas!
44 menit yang lalu
5 Pati TNI AU Memasuki...
5 Pati TNI AU Memasuki Masa Pensiun usai Mutasi TNI Maret 2025, Ini Daftar Namanya
50 menit yang lalu
Profil Laksamana TNI...
Profil Laksamana TNI (Purn) Yudo Margono, Mantan Panglima TNI yang Istrinya Seorang Polwan
6 jam yang lalu
Seret Dalang Teror Kepala...
Seret Dalang Teror Kepala Babi dan Bangkai Tikus di Kantor Tempo ke Meja Hijau!
7 jam yang lalu
Diktis Kemenag Apresiasi...
Diktis Kemenag Apresiasi UIN Jakarta Masuk QS WUR
7 jam yang lalu
Infografis
10 Kota dengan Konsumsi...
10 Kota dengan Konsumsi Gorengan Tertinggi di Indonesia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved