Ramai Penolakan Pajak Sembako, Fahri Hamzah Posting Foto Semangkok Bakso

Jum'at, 11 Juni 2021 - 13:48 WIB
loading...
Ramai Penolakan Pajak...
Politikus Partai Gelora Indonesia, Fahri Hamzah. Foto/Instagram Fahri Hamzah
A A A
JAKARTA - Publik di Tanah Air sedang diramaikan isu rencana pemerintah untuk memberlakukan pajak kepada kebutuhan pokok dan jasa pendidikan.

Rencana kebijakan terkait revisi Undang-Undang Nomor 6 tahun 1983 tentang Ketentuan Umum dan Tata Cara Perpajakan (KUP) ini dipertanyakan berbagai kalangan.

Di tengah ramainya isu tersebut, mantan Wakil Ketua DPR Fahri Hamzah membuat cuitan menggelitik di lini masa akun Twitternya.

Politikus Partai Gelora Indonesia ini memosting foto semangkok bakso. "Semangkok bakso tanpa pajak, nikmat rasanya," tulis Fahri di lini masa akun Twitternya, @Fahrihamzah, Jumat (11/6/2021).

Postingan Fahri langsung dikomentari pengguna Twitter. Mereka menyampaikan pendapatnya di kolom komentar akun Fahri. Tidak sedikit netizen yang menyampaikan komentar kocak.

"Tapi kalau sudah kena pajak ndak ada yang mau beli Pak, mahal," cuit pemilik akun @wandisyamsoe02.

"Tukang baksonya yang kena pajak, bang Fahri Hamzah," cuit pemilik akun @rifhiday.

"Eeits jgn lupa nanti keluar parkir ada yg minta parkir 5.000, parkirnya 2.000 sisanya pajak," tulis akun @Anditeman_.
ยท
(dam)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Arus Informasi dan Iklan...
Arus Informasi dan Iklan Media Dikuasai Asing, HT: Negara Wajib Hadir Memastikan Dominasi Nasional
HT Usulkan KPI dan Dewan...
HT Usulkan KPI dan Dewan Pers Buat Aturan Perkuat Iklim Media
Kapolri Minta Kapolda-Kapolres...
Kapolri Minta Kapolda-Kapolres Respons Aduan Masyarakat Sebelum Viral
Mendikdasmen Abdul Muti...
Mendikdasmen Abdul Mu'ti Menteri Populer di Medsos
Usulan Batas Usia Gunakan...
Usulan Batas Usia Gunakan Medsos Akan Diputuskan di Sidang Kabinet
Patrick Kluivert, Komunikasi...
Patrick Kluivert, Komunikasi Sepakbola, dan Surga Kreator Konten Platform Digital
Lindungi Anak di Ranah...
Lindungi Anak di Ranah Digital, Pemerintah Buat Aturan Pembatasan Usia Bermedia Sosial
Soal Aplikasi Koin Jagat,...
Soal Aplikasi Koin Jagat, Menkomdigi: Kita Ambil Langkah Tegas Jika Ada Pelanggaran
Hoaks Marak di Medsos,...
Hoaks Marak di Medsos, Verrell Bramasta: Era Digital Seharusnya Perkuat Bangsa
Rekomendasi
MNC Sekuritas dan Sucor...
MNC Sekuritas dan Sucor Asset Management Gelar Edukasi Pasar Modal Syariah di UIN Siber Syekh Nurjati Cirebon
Putri Nabila Meminta...
Putri Nabila Meminta Maaf pada Mantan Kekasih di Lagu Maaf
Bacaan Zikir Wanita...
Bacaan Zikir Wanita Haid di Bulan Ramadan
Berita Terkini
Eksepsi Ditolak, Tom...
Eksepsi Ditolak, Tom Lembong: Kami Hormati Putusan Majelis Hakim
3 menit yang lalu
Presiden Bakal Umumkan...
Presiden Bakal Umumkan Tunjangan Guru ASN Langsung ke Rekening
1 jam yang lalu
Menkomdigi Sebut Status...
Menkomdigi Sebut Status Seskab Berlandaskan Kewenangan Konstitusional
2 jam yang lalu
Ahok Penuhi Panggilan...
Ahok Penuhi Panggilan Kejagung: Apa yang Saya Tahu Akan Saya Sampaikan!
2 jam yang lalu
Daftar Lengkap 10 Kapolda...
Daftar Lengkap 10 Kapolda Baru pada Mutasi Polri Maret 2025, Ini Nama-namanya
3 jam yang lalu
Mutasi Polri Maret 2025:...
Mutasi Polri Maret 2025: Irjen Rusdi Hartono Jabat Kapolda Sulsel, Brigjen Mardiyono Kapolda Bengkulu
3 jam yang lalu
Infografis
Indonesia Efisiensi,...
Indonesia Efisiensi, Singapura Bagi-bagi Dolar dan Diskon Pajak
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved