Ketum Pemuda Muhammadiyah Sebut Syekh Ali Jaber Ulama yang Meneduhkan

Kamis, 14 Januari 2021 - 20:11 WIB
loading...
Ketum Pemuda Muhammadiyah...
Ketua Umum PP Pemuda Muhammadiyah, Sunanto mengatakan, Indonesia sangat kehilangan ulama kharismatik yang meneduhkan. Foto/SINDOnews
A A A
JAKARTA - Syekh Ali Jaber telah istirahat dengan tenang di Sisi Tuhan Yang Maha Esa. Namun, ucapan doa dan bela sungkawa terus mengalir dari masyarakat Indonesia atas wafatnya ulama sekaligus pendakwah yang dikenal alim dan kharismatik tersebut.

Salah satunya, dari Ketua Umum PP Pemuda Muhammadiyah, Sunanto. Cak Nanto sapaan akrabnya menganggap bangsa Indonesia merasakan duka yang mendalam. "Hari ini kita semua kehilangan ulama yang meneduhkan. Ulama yang mampu menghadirkan Islam sebagai agama yang penuh rahmat dan kelembutan," kata Cak Nanto kepada SINDOnews, Kamis (14/1/2021). (Baca juga: SBY: Syekh Ali Jaber Ulama yang Teduh dan Mencerdaskan Umat)

Cak Nanto juga menganggap, Syekh Ali merupakan sosok ulama teladan yang pantas menjadi panutan bukan saja bagi umat Islam, melainkan seluruh masyarakat Indonesia. Almarhum dikenal sebagai sosok yang bersahaja, dan selalu menunjukkan rasa simpati kepada sesama. (Baca juga: Kenangan Indah Mahfud MD Bersama Syekh Ali Jaber)

Ketum Pemuda Muhammadiyah Sebut Syekh Ali Jaber Ulama yang Meneduhkan


"Teladan yang penuh hikmah, obyektifitasnya dalam melihat setiap persoalan umat adalah tanda bahwa beliau sosok pendakwah yang menjunjung tinggi ilmu. Selamat jalan Syekh, husnul khatimah. Aamiin," ucap Cak Nanto ikut mendoakan.

(cip)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Hari Pers Nasional 2025,...
Hari Pers Nasional 2025, Ini Pesan Ketum Muhammadiyah Haedar Nashir
Soal Kesejahteraan Hakim,...
Soal Kesejahteraan Hakim, Busyro Muqoddas: Jangan Sampai Terzalimi
Haedar Nashir Luncurkan...
Haedar Nashir Luncurkan Buku Jalan Baru Moderasi Beragama
Deklarasi Besok, IKAJI...
Deklarasi Besok, IKAJI Dorong Pembentukan Dewan Media Sosial
KSAD Dudung Luncurkan...
KSAD Dudung Luncurkan Buku, Muhammadiyah Doakan Segera Jadi Guru Besar
Hadi Tjahjanto Dekat...
Hadi Tjahjanto Dekat dengan Kiai, Cak Nanto: Cocok Dampingi Ganjar
Tokoh Muda Muhammadiyah...
Tokoh Muda Muhammadiyah Nilai Kapolri Berhasil Perbaiki Kepercayaan Publik
Haedar Nashir Tegaskan...
Haedar Nashir Tegaskan Islam Berkemajuan sebagai Identitas Muhammadiyah
Apresiasi Ketulusan...
Apresiasi Ketulusan KSAD Dudung, Cak Nanto: Perlu Jadi Inspirasi bagi Generasi Muda
Rekomendasi
Kim Soo Hyun Bantah...
Kim Soo Hyun Bantah Paksa Sulli Beradegan Telanjang di Film Real
Porsche Luncurkan Proyek...
Porsche Luncurkan Proyek Percontohan Daur Ulang Baterai Tegangan Tinggi
Dehidrasi Bisa Picu...
Dehidrasi Bisa Picu Stroke, E-Money Khusus Dukung Kesehatan Masyarakat
Berita Terkini
Didit Prabowo Sowan...
Didit Prabowo Sowan ke Megawati, PAN: Langkah Positif Redam Dinamika Politik
1 jam yang lalu
Prabowo dan Megawati...
Prabowo dan Megawati Akan Bertemu usai Lebaran, Apa yang Dibahas?
1 jam yang lalu
10 Dirresnarkoba Dimutasi...
10 Dirresnarkoba Dimutasi Kapolri Maret 2025, Berikut Ini Nama-namanya
2 jam yang lalu
Gempa Myanmar, Indonesia...
Gempa Myanmar, Indonesia Tambah Kiriman Bantuan Hari Ini
3 jam yang lalu
BMKG: Hujan Ringan hingga...
BMKG: Hujan Ringan hingga Sedang Berpotensi Guyur Jabodetabek pada H+3 Lebaran
3 jam yang lalu
4 Jenderal Resmi Jadi...
4 Jenderal Resmi Jadi Kapolda dan Ikut dalam Acara Kenaikan Pangkat Polri Sebelum Lebaran
4 jam yang lalu
Infografis
13 Rudal dan Drone Iran...
13 Rudal dan Drone Iran yang Bisa Hancurkan Pangkalan AS
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved