Gibran Unggul Telak Versi Hitung Cepat, Pengamat Beberkan 3 Faktor

Rabu, 09 Desember 2020 - 16:39 WIB
loading...
Gibran Unggul Telak...
Calon Wali Kota Solo nomor urut 1 Gibran Rakabuming Raka bersama istrinya Selvi Ananda tiba di TPS 22 Kelurahan Manahan, Banjarsari, Solo, untuk menggunakan hak pilihnya dalam Pilkada Solo, Rabu (9/12/2010). Foto/SINDOnews
A A A
JAKARTA - Hasil sementara penghitungan cepat (quick count), pasangan calon wali Kota dan wakil Wali Kota Solo Gibran Rakabuming Raka-Teguh Prakosa unggul jauh dari rivalnya, Bagyo Wahyono-FX Suparjo.

Hasil tersebut tidak membuat terkejut pengamat politik dan Direktur IndoStrategi Research and Consulting Arif Nurul Imam.

Arif sudah memprediksi kemenangan Gibran sejak awal. "Kemenangan Gibran sejak awal sudah saya prediksikan. Faktornya karena beberapa hal," ujar Arif Nurul Imam kepada SINDOnews, Rabu (9/12/2020). ( )

Pertama, kata Arif, sebagai anak presiden tentu merupakan modal politik yang tak ternilai bagi Gibran. "Karena selain memiliki akses juga bisa 'mendompleng' popularitas sebagai anak presiden," katanya.

Kedua, kata Arif, dukungan dari hampir semua partai politik (parpol) kepada Gibran-Teguh. Hal tersebut berpengaruh besar dalam melakukan penetrasi kepada pemilih.

"Ketiga, sebagai basis PDIP, maju Pilkada di Solo dengan kendaraan PDIP potensial mendapat dukungan dari simpatisan dan basis tradisional yang cukup besar otomatis mudah didapatkan, apalagi didukung koalisi Parpol yang super jumbo," tuturnya. ( )

Sekadar diketahui, Versi quick count Charta Politika pukul 13.32 WIB tadi, Gibran-Teguh unggul 90,4%. Bagyo Wahyono - FX Suparjo yang merupakan calon perseorangan atau dari jalur independen hanya memeroleh 9,59%. Gibran-Teguh didukung mayoritas partai politik, salah satunya Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP).

(dam)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Usulan Pergantian Wapres...
Usulan Pergantian Wapres Gibran Dinilai Mustahil Terjadi dan Inkonstitusional
Gibran Buat Konten Bonus...
Gibran Buat Konten Bonus Demografi, PDIP: Jangan Banyak Bikin Video, Kerja Saja Gitu Lho!
5 Fakta Aufaa Luqman,...
5 Fakta Aufaa Luqman, Laporkan Jokowi tapi Kakaknya Almas Beri Jalan Gibran Jadi Wapres
Aufaa Luqman Penggugat...
Aufaa Luqman Penggugat Jokowi Ternyata Adik Almas Tsaqibirru yang Muluskan Gibran Maju Cawapres 2024
Anak-anak Presiden Ngumpul...
Anak-anak Presiden Ngumpul Bareng di Ultah Didit, AHY: Jarang-Jarang Satu Meja Bersenda Gurau
Momen Anak-anak Mantan...
Momen Anak-anak Mantan Presiden Kumpul di Ultah Didit Prabowo
Calon Kepala Daerah...
Calon Kepala Daerah Baru Mendaftar ke KPU untuk Gantikan Kandidat yang Didiskualifikasi
Kepala Daerah Baru Momentum...
Kepala Daerah Baru Momentum Penguatan Etika Pemerintahan
Soroti Potensi Konflik,...
Soroti Potensi Konflik, Rahmat Saleh Ingatkan Anggaran Pengamanan PSU Pilkada
Rekomendasi
Apakah Siswa Putus Sekolah...
Apakah Siswa Putus Sekolah Bisa Tarik Dana PIP 2025? Ini Penjelasan Kemendikdasmen
Ambisi Sultan Amangkurat...
Ambisi Sultan Amangkurat I Bangun Istana Megah Mengerahkan 300 Ribu Pekerja Kandas Diterjang Banjir Bandang
Impor Batu Bara China...
Impor Batu Bara China dari Rusia Melesat 6% pada Maret, Indonesia Turun Tajam
Berita Terkini
Cegah Keracunan, Badan...
Cegah Keracunan, Badan Gizi Nasional Benahi SOP Pelaksanaan MBG
25 menit yang lalu
Mensos: Soeharto dan...
Mensos: Soeharto dan Gus Dur Berpeluang Jadi Pahlawan Nasional 2025
39 menit yang lalu
5 Pangdam Lulusan Akmil...
5 Pangdam Lulusan Akmil 1991 Teman Satu Angkatan Panglima TNI
1 jam yang lalu
Jebolan Sepa dan Akpol...
Jebolan Sepa dan Akpol 1993 Tembus Bintang 3 Polri, Nomor 1 Wakil Kepala BSSN
7 jam yang lalu
Laporkan Ahmad Dhani...
Laporkan Ahmad Dhani ke Bareskrim, Rayen Pono Bawa 3 Bukti
11 jam yang lalu
Ahmad Dhani Dilaporkan...
Ahmad Dhani Dilaporkan ke Bareskrim terkait Dugaan Penghinaan Marga
11 jam yang lalu
Infografis
Penampakan Jet Tempur...
Penampakan Jet Tempur 3 Mesin Tanpa Ekor Milik China Bikin Heboh
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved