Soal Usulan Fadli Zon, Pengamat: Panglima Tak Harus Berkantor di Papua

Selasa, 01 Desember 2020 - 10:14 WIB
loading...
Soal Usulan Fadli Zon,...
Pengamat militer dan intelijen, Susaningtyas NH Kertopati. Foto/Istimewa
A A A
JAKARTA - Politikus Partai Gerindra, Fadli Zon menyarankan kepada Panglima TNI Marsekal Hadi Tjahjanto untuk pindah kantor ke Papua sebagai upaya menyikapi kemungkinan adanya aksi dari Organisasi Papua Merdeka (OPM) pada 1 Desember hari ini.

Kata Fadli, dengan berkantor di sana, Panglima TNI dapat memantau langsung dan mengendalikan situasi di Papua.

Menanggapi saran Fadli, pengamat militer dan intelijen, Susaningtyas Kertopati menilai untuk melakukan hal itu, seorang Panglima tak harus berpindah kantor. "Papua bisa saja diprioritaskan, tetapi tidak pindah kantor," tutur Susaningtyas kepada SINDOnews, Selasa (1/12/2020).( )

Perempuan yang biasa disapa Nuning ini justru menyarankan, lebih baik Panglima TNI mengunjungi wilayah-wilayah yang berpotensi memiliki masalah pertahanan dan kerawanan sosial.( )

Terlebih, Nuning melihat baru-baru ini muncul berbagai aksi yang dinilai merobek rasa persatuan dan kesatuan bangsa seperti penyerangan kelompok teroris Mujahidin Indonesia Timur (MIT) yang menewaskan satu keluarga di Sigi, Sulawesi Tengah dan video viral seruan azan diganti dengan seruan jihad.

"Justru itu pentingnya interoperabilitas dalam pengelolaan sistem pertahanan kita," ujar mantan Anggota DPR yang membidangi pertahanan ini.

(dam)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Tarif Trump Ancam Ekspor,...
Tarif Trump Ancam Ekspor, Ketua DPN HKTI Fadli Zon Dukung Pemerintah Lindungi Petani
Kecam Aksi Biadab OPM...
Kecam Aksi Biadab OPM Serang Guru di Yahukimo, Kapuspen: TNI Tak Akan Tinggal Diam
6 Guru Tewas Diserang...
6 Guru Tewas Diserang KKB Papua, Komisi X DPR Desak Pemerintah Lindungi Tenaga Pendidik
RUU TNI Langkah Strategis...
RUU TNI Langkah Strategis Menghadapi Tantangan Global yang Kian Kompleks
BP Taskin Sebut Kemiskinan...
BP Taskin Sebut Kemiskinan Dapat Picu Ketidakamanan Nasional
Fadli Zon: Loyalitas...
Fadli Zon: Loyalitas Partai Berakhir ketika Loyalitas Negara Dimulai
Peneliti FIS Minta Pemerintah...
Peneliti FIS Minta Pemerintah Beri Jaminan Kepastian Hukum dan Keamanan bagi Investor
Paripurna DPR Lantik...
Paripurna DPR Lantik Pengganti Fadli Zon-Sugiono, Jamal Mirdad Kembali ke Senayan
10 Contoh Konflik Sosial...
10 Contoh Konflik Sosial di Indonesia, Ada yang Sebabkan Ribuan Korban Jiwa
Rekomendasi
Pertamina Dukung Pelestarian...
Pertamina Dukung Pelestarian Budaya Melalui Sanggar Tari Topeng Mimi Rasinah
Guru Besar UIN Jakarta...
Guru Besar UIN Jakarta Sebut Model Pendidikan Kemenag Membentuk Karakter Anak Didik Tidak Ringkih
Farel Tarek Buka-bukaan...
Farel Tarek Buka-bukaan soal Kelakuan Anak Muda pada Sitkom Tongkrongan Toxic di Kanal YouTube-nya
Berita Terkini
Purnawirawan TNI-Polri...
Purnawirawan TNI-Polri Tegaskan Dukung Program Pemerintahan Prabowo Subianto
16 menit yang lalu
Kemanfaatan dan Makna...
Kemanfaatan dan Makna Ketentuan Suatu Undang-Undang
51 menit yang lalu
7 Danlanud Dimutasi...
7 Danlanud Dimutasi Panglima TNI Akhir April 2025, Ini Sosok Penggantinya
53 menit yang lalu
Kloter Pertama Jemaah...
Kloter Pertama Jemaah Haji Berangkat ke Tanah Suci, BPKH Komitmen Tingkatkan Pelayanan
1 jam yang lalu
Kisah Mulyono yang Ternyata...
Kisah Mulyono yang Ternyata Pernah Gantikan Gatot Nurmantyo di Jabatan Ini
4 jam yang lalu
Tak Hanya Letjen TNI...
Tak Hanya Letjen TNI Kunto, Mantan Ajudan Jokowi juga Batal Dimutasi
7 jam yang lalu
Infografis
Tiga Alasan Netanyahu...
Tiga Alasan Netanyahu Tak Berani Melanjutkan Perang di Gaza
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved