25 Contoh Konflik Sosial di Sekolah dari Sisi Siswa, Guru, hingga Wali Murid

Rabu, 29 Januari 2025 - 08:17 WIB
loading...
A A A
18. Masalah pembagian tugas: Salah satu guru merasa beban tugasnya lebih berat dibandingkan guru lain.

19. Perbedaan metode pengajaran: Guru tidak setuju dengan cara koleganya mendidik siswa.

20. Ketidakharmonisan personal: Konflik pribadi yang muncul karena faktor luar sekolah, seperti hubungan sosial di luar pekerjaan.

21. Ketidakpuasan orang tua terhadap guru: Orang tua merasa anaknya diperlakukan tidak adil atau kurang diperhatikan oleh guru.

22. Ketidaksepahaman tentang kebijakan sekolah: Orang tua tidak setuju dengan aturan sekolah, seperti aturan seragam atau biaya tambahan.

23. Orang tua membela siswa yang salah: Orang tua menolak mengakui kesalahan anaknya dan menyalahkan pihak sekolah.

24. Penolakan masyarakat terhadap kegiatan sekolah: Warga sekitar merasa terganggu oleh aktivitas sekolah, seperti kebisingan atau penggunaan fasilitas umum.

25. Ketegangan dengan sekolah lain yang resahkan warga sekitar: Tawuran antar sekolah yang disebabkan karena konflik sepele ini dapat menimbulkan keresahan warga sekitar dan membuat nama sekolah tersebut tercoreng.

Itulah sejumlah konflik sosial yang terjadi di sekolah. Namun, dengan pengelolaan yang baik konflik sosial di sekolah dapat diubah menjadi peluang untuk menciptakan lingkungan yang lebih harmonis dan produktif.
(abd)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Aktivis Muhammadiyah...
Aktivis Muhammadiyah Galang Mosi Tak Percaya ke Ketum IMM
SPMB dan Bayang-bayang...
SPMB dan Bayang-bayang Kesenjangan Pendidikan
Tak Perlu Banyak Seminar,...
Tak Perlu Banyak Seminar, Prabowo: Rakyat Perlu Bibit hingga Perbaikan Sekolah
10 Contoh Konflik Sosial...
10 Contoh Konflik Sosial di Indonesia, Ada yang Sebabkan Ribuan Korban Jiwa
Prabowo Minta Toilet...
Prabowo Minta Toilet di Sekolah Harus Bagus untuk Mendukung Makan Bergizi Gratis
Reduksi Konflik usai...
Reduksi Konflik usai Pilkada 2024, Dialog Konstruktif Perlu Dikedepankan
Sekolah Harus Jadi Tempat...
Sekolah Harus Jadi Tempat Nyaman untuk Siswa, Bebas dari Intoleransi, Kekerasan, dan Bullying
Antisipasi Konflik Fase...
Antisipasi Konflik Fase Kampanye dan Pungut Hitung Pilkada
Menelaah Perlawanan...
Menelaah Perlawanan Warga Dago Elos Bandung dalam Perspektif Teori Manajemen Konflik Komunikasi
Rekomendasi
Balas Dendam, Houthi...
Balas Dendam, Houthi Coba Serang Kapal Induk Nuklir AS dengan Rudal dan Drone
Tingkatkan Kualitas...
Tingkatkan Kualitas Pendidikan Sekolah Dasar, MNC Bank Gelar Program Renovasi dan Literasi Keuangan
Berapa Biaya Kuliah...
Berapa Biaya Kuliah Kedokteran yang Bisa Ditanggung KIP Kuliah 2025?
Berita Terkini
Kasus Korupsi PGN, Eks...
Kasus Korupsi PGN, Eks Dirut Pertamina Nicke Widyawati Penuhi Panggilan KPK
4 menit yang lalu
Pembahasan RUU TNI Ngebut...
Pembahasan RUU TNI Ngebut dan Tertutup, Dasco: Rapat di Hotel Itu Terbuka, Boleh Dilihat Agendanya
18 menit yang lalu
Riwayat Kepangkatan...
Riwayat Kepangkatan Irjen Nanang Avianto yang Kuasai Bidang Reserse, Lantas, dan Propam
57 menit yang lalu
SPMB: Kebijakan Keberpihakan
SPMB: Kebijakan Keberpihakan
1 jam yang lalu
Kompolnas Pastikan Sidang...
Kompolnas Pastikan Sidang Etik Bakal Pecat Eks Kapolres Ngada
1 jam yang lalu
6 Pati TNI Dimutasi...
6 Pati TNI Dimutasi Jadi Staf Khusus KSAD Jenderal Maruli pada Mutasi TNI Maret 2025
3 jam yang lalu
Infografis
4 Kontroversi Kaesang,...
4 Kontroversi Kaesang, dari Jet Pribadi hingga Rompi Putra Mulyono
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved