Daftar Nama Capim dan Dewas KPK yang Diserahkan ke Jokowi, Mertua Kiky Saputri Lolos

Selasa, 01 Oktober 2024 - 16:07 WIB
loading...
Daftar Nama Capim dan...
Panitia seleksi (pansel) telah menyerahkan nama-nama calon pimpinan (capim) dan dewan pengawas (dewas) Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) kepada Presiden Joko Widodo (Jokowi) pada hari ini, Selasa (1/10/2024). Foto/Raka Dwi Novianto
A A A
JAKARTA - Panitia seleksi (pansel) telah menyerahkan nama-nama calon pimpinan (capim) dan dewan pengawas (dewas) Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) kepada Presiden Joko Widodo (Jokowi) pada hari ini, Selasa (1/10/2024). Masing-masing 10 nama dari capim dan Dewas KPK.

Salah satu nama dalam daftar tersebut adalah Mertua komika Kiky Saputri, Gusrizal yang merupakan Ketua Pengadilan Tinggi Banjarmasin Kalimantan Selatan.

"Kami baru saja sekitar pukul 12.30 WIB tadi diterima oleh Bapak Presiden untuk menyerahkan hasil akhir dari pada seleksi calon pimpinan dan calon dewan pengawas KPK," kata Ketua Pansel Yusuf Ateh dalam jumpa pers di Gedung Kemensetneg, Jakarta, Selasa (1/10/2024).





Ateh mengatakan bahwa 10 nama masing-masing calon pimpinan dan Dewas KPK akan disampaikan melalui website dalam waktu dekat. "Bapak Presiden meminta kami untuk menyampaikan kepada teman-teman yang media dan sekaligus nanti akan menyampaikan 10 calon pimpinan dan 10 calon dewas KPK melalui website seperti biasa," kata Ateh.

Kesempatan yang sama, Wakil Pansel KPK Arief Satria menjelaskan bahwa pihaknya telah menentukan kriteria dan pertimbangan tokoh-tokoh yang lolos Capim dan Dewas KPK.



"Bahwa kriteria yang kita tetapkan dalam memilih Capim dan Cadewas ini adalah, satu integritas, dua kapabilitas, tiga adalah akseptabilitas. Jadi reputasi dan kemudian kepercayaan publik juga menjadi salah satu pertimbangan dalam kami menentukan, jadi aspeknya sangat luas sekali dan pertimbangan-pertimbangan itu pun juga atas masukan dari berbagai kalangan," kata Arief.

Arief menjelaskan bahwa penetapan kriteria tersebut merupakan masukan dan aspirasi dari masyarakat, termasuk media, CSO, akademisi, hingga pebisnis. Rekam jejak dan masukan dari berbagai instansi pemerintah juga menjadi pertimbangan dalam menentukan 10 Capim dan calon Dewas KPK.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Kubu Hasto Kristiyanto...
Kubu Hasto Kristiyanto Laporkan Rossa Purbo Bekti ke Dewas KPK
Sertijab Pimpinan dan...
Sertijab Pimpinan dan Dewas KPK Digelar di Gedung Juang Hari ini
Prabowo Lantik Pimpinan...
Prabowo Lantik Pimpinan dan Dewas KPK Periode 2024-2029
Presiden Prabowo Lantik...
Presiden Prabowo Lantik Capim dan Dewas KPK Siang Hari ini
Soal Nyali Pimpinan...
Soal Nyali Pimpinan KPK Kecil Berantas Korupsi, Eks Penyidik: Banyak Kontroversi
Dewas Sebut Nyali Pimpinan...
Dewas Sebut Nyali Pimpinan KPK Berantas Korupsi Kecil, Alexander: Pimpinan yang Mana?
Dianggap Punya Nyali...
Dianggap Punya Nyali Kecil, Johanis Tanak Sebut Dewas Mirip Penonton Sepak Bola
Dewas Bongkar Nyali...
Dewas Bongkar Nyali Pimpinan KPK Berantas Korupsi Masih Kecil
Dewas Minta Maaf Tak...
Dewas Minta Maaf Tak Bisa Tingkatkan Integritas Pimpinan KPK
Rekomendasi
Bocoran Harga, Interior,...
Bocoran Harga, Interior, dan Eksterior Jetour X20e, Calon Bintang Baru Mobil Listrik Mungil di Indonesia
Wakil Wali Kota Bandung...
Wakil Wali Kota Bandung Apresiasi Gober Parijs Van Java Perkenalkan Sektor Pariwisata
Kronologi Yuke Dewa...
Kronologi Yuke Dewa 19 Diduga Tabrak Anak Kecil di Tasikmalaya, Beri Bantuan Rp10 Juta
Berita Terkini
Siapa Letjen TNI Kunto...
Siapa Letjen TNI Kunto Arief Wibowo? Sosok Jenderal Bintang 3 Anak Try Sutrisno
2 jam yang lalu
Kejagung Geledah dan...
Kejagung Geledah dan Blokir Aset Tersangka TPPU Zarof Ricar
3 jam yang lalu
Jelang Pemungutan Suara...
Jelang Pemungutan Suara Ulang di Boven Digoel, Michael Sianipar: Perindo Hadir Total
3 jam yang lalu
Partai Perindo Mulai...
Partai Perindo Mulai Fokus Kembangkan Kekuatan di Wilayah Urban
5 jam yang lalu
AFI Minta Pemerintah...
AFI Minta Pemerintah Perkuat Produk Lokal dan Pengawasan Barang Impor
5 jam yang lalu
Dosen dan Mahasiswa...
Dosen dan Mahasiswa Minta Revisi UU Penyiaran Segera Dilakukan
5 jam yang lalu
Infografis
13 Rudal dan Drone Iran...
13 Rudal dan Drone Iran yang Bisa Hancurkan Pangkalan AS
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved