Pilgub Jabar dan Jateng, Manik: Perindo Beri Dukungan Berdasar Aspirasi dan Kapabilitas serta Kapasitas

Selasa, 02 Juli 2024 - 08:35 WIB
loading...
Pilgub Jabar dan Jateng,...
Ketua DPP Partai Perindo Bidang Politik dan Ideologi, Manik Maganamahendra mengatakan, ada peluang partainya memberikan dukungan di tingkat Jabar dan Jateng. Foto/SINDOnews/Muhammad Refi Sandi
A A A
JAKARTA - Partai Perindo membuka peluang untuk mendukung calon kepala daerah di Pilgub Jawa Barat (Jabar) dan Pilgub Jawa Tengah (Jateng) . Hal ini dikatakan oleh Ketua DPP Partai Perindo Bidang Politik dan Ideologi, Manik Maganamahendra.

Kata Manik, pihaknya buka peluang memberikan dukungan berdasarkan aspirasi masyarakat dan kapabilitas serta kapasitas. Diketahui Perindo tak mendapatkan kursi tingkat DPRD Provinsi di dua wilayah tersebut.

"Ada kemungkinan Partai Perindo memberikan dukungan, tapi tentu berdasarkan dari aspirasi masyarakat dan kapabilitas serta kapasitas calon kepala daerah itu," kata Manik di Kantor DPP Perindo, Menteng, Jakarta Pusat, Selasa (2/7/2024).



Manik yang juga anggota Tim Desk Pilkada DPP Perindo itu menyebut, tak akan melepaskan begitu saja momen Pilkada serentak 2024. Ia mencontohkan dukungan Partai Perindo kepada pasangan Cagub-Cawagub Jawa Timur, Khofifah Indar Parawansa dan Emil Dardak sebagai petahana.

"Ya untuk beberapa provinsi memang kami tidak memiliki kursi di DPRD tingkat Provinsi, tapi sama halnya kalau kita melihat Jawa Timur contohnya kita juga memberikan dukungan. Tentu kita melihat bahwa banyak provinsi-provinsi Partai Perindo belum memiliki kursi, namun bukan berarti kita akan melepasnya begitu saja," ungkapnya.
(maf)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Partai Perindo Salurkan...
Partai Perindo Salurkan Bantuan, Korban Banjir Bekasi: Sangat Membantu
Partai Perindo Bantu...
Partai Perindo Bantu Korban Banjir Bekasi, Salurkan 8.000 Liter Air Bersih
Silaturahmi ke Bupati...
Silaturahmi ke Bupati Morowali, Partai Perindo Siap Kawal dan Dukung Program Percepatan Kesejahteraan Masyarakat
Tinjau Jembatan Sungai...
Tinjau Jembatan Sungai Oyo yang Putus, Legislator Partai Perindo Nias Barat Serukan Percepatan Pembangunan
DPP Partai Perindo Bagi-bagi...
DPP Partai Perindo Bagi-bagi Takjil dan Kopiah Gratis
DKPP Pecat 4 Komisioner...
DKPP Pecat 4 Komisioner KPU Banjarbaru karena Gunakan Surat Suara Lama
Resmi Dilantik, Bupati...
Resmi Dilantik, Bupati Mentawai Ungkap Perindo Punya Peranan Penting di Pilkada
Partai Perindo Pastikan...
Partai Perindo Pastikan Kawal Pemerintahan Kepulauan Mentawai Wujudkan Kemakmuran
Partai Perindo dan Demokrat...
Partai Perindo dan Demokrat Siap Kolaborasi Dukung Pemerintahan Prabowo
Rekomendasi
Sinopsis Sinetron Kasih...
Sinopsis Sinetron Kasih Jannah, Kamis 13 Maret 2025: Jannah Kabur dari Rumah
Pengumuman Kinerja APBN...
Pengumuman Kinerja APBN Molor, Sri Mulyani Ungkap Masalahnya
Cabuli Anak di Bawah...
Cabuli Anak di Bawah Umur, Kapolres Ngada Dimutasi ke Pamen Yanma
Berita Terkini
7 Fakta Penting Mutasi...
7 Fakta Penting Mutasi Polri Maret 2025, 10 Polwan Jadi Kapolres hingga 10 Kapolda Digeser
6 menit yang lalu
Eksepsi Ditolak, Tom...
Eksepsi Ditolak, Tom Lembong: Kami Hormati Putusan Majelis Hakim
16 menit yang lalu
Presiden Bakal Umumkan...
Presiden Bakal Umumkan Tunjangan Guru ASN Langsung ke Rekening
1 jam yang lalu
Menkomdigi Sebut Status...
Menkomdigi Sebut Status Seskab Berlandaskan Kewenangan Konstitusional
2 jam yang lalu
Ahok Penuhi Panggilan...
Ahok Penuhi Panggilan Kejagung: Apa yang Saya Tahu Akan Saya Sampaikan!
2 jam yang lalu
Daftar Lengkap 10 Kapolda...
Daftar Lengkap 10 Kapolda Baru pada Mutasi Polri Maret 2025, Ini Nama-namanya
3 jam yang lalu
Infografis
7 Masjid Tua di Jakarta...
7 Masjid Tua di Jakarta yang Ikonik dan Sarat Sejarah Islam
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved