Mendikbud Sebut POP Bakal Dimulai Januari 2021

Rabu, 12 Agustus 2020 - 19:05 WIB
loading...
Mendikbud Sebut POP...
Menteri Pendidikan dan Kebudayaan (Mendikbud) Nadiem Makarim. Foto/SINDOnews
A A A
JAKARTA - Menteri Pendidikan dan Kebudayaan (Mendikbud) Nadiem Makarim menyampaikan Program Organisasi Penggerak (POP) mulai digelar pada Januari 2021 mendatang.

Rencana tersebut diputuskan setelah Kemendikbud melakukan evaluasi selama sebulan terakhir terkait program ini.

"Setelah evaluasi ini, kemungkinan paling besar program ini lebih baik dimulai di Januari 2021," kata Nadiem usai melakukan pertemuan tertutup dengan jajaran Pengurus Besar Nadlatul Ulama (PBNU) di Kantor PBNU, Jakarta Pusat, Rabu (12/8/2020).

Nadiem Makarim menjelaskan, ada sejumlah pertimbangan yang membuat program ini dimulai pada awal tahun 2021 mendatang. Pertimbangan tersebut seperti kelonggaran waktu, persiapan dari POP hingga persiapan penyelenggaraan POP di tengah pandemi Covid-19 agar lebih baik dalam pelaksanannya.

"Program ini akan pasti jalan di Januari 2021 dengan berbagai macam penyempurnaan berdasarkan input dari berbagai macam organisasi masyarakat, termasuk PBNU," ujarnya.( )

Dia berjanji Kemendikbud dalam waktu ke depan akan terus melakukan menyempurnakan program ini agar jauh lebih baik.

Tidak hanya itu, kata dia, Kemendikbud juga akan lebih banyak belajar dan mendengar masukan dari berbagai organisasi masyarakat (ormas) termasuk PBNU dalam setiap perjalanan dari program tersebut.

"Kami harap program POP dan juga seluruh reformasi pendidikan nasional Indonesia bisa lebih sukses dan lebih menyeluruh, dan lebih berkualitas," tuturnya.
(dam)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Respons Nadiem Dikritisi...
Respons Nadiem Dikritisi JK karena Jarang Ngantor dan Turun ke Lapangan
Nadiem dan Bintang Puspayoga...
Nadiem dan Bintang Puspayoga Absen Sidang Kabinet di IKN, Stafsus Presiden Bilang Begini
Profil Anita Jacoba...
Profil Anita Jacoba Gah, Anggota DPR yang Memarahi Mendikbudristek Nadiem Makarim
Polemik UKT Perlu Resolusi...
Polemik UKT Perlu Resolusi Konflik yang Mengakar, Dina Hidayana: Pendidikan Gerbang Peradaban
Komisi X DPR Agendakan...
Komisi X DPR Agendakan Raker dengan Nadiem Makarim, Bahas TPPO dan Pramuka
Bersama Istri dan Anak,...
Bersama Istri dan Anak, Mendikbud Nadiem Nyoblos di TPS 03 Kebayoran Baru
AKI 2023, 2 Tokoh Terima...
AKI 2023, 2 Tokoh Terima Penghargaan Satyalancana Kebudayaan
Mendikbudristek Buka...
Mendikbudristek Buka Olimpiade Geografi Internasional ke-19 di Bandung
Permendikbudristek PPKSP...
Permendikbudristek PPKSP Resmi Diluncurkan sebagai Merdeka Belajar Episode ke-25
Rekomendasi
MNC Sekuritas dan Sucor...
MNC Sekuritas dan Sucor Asset Management Gelar Edukasi Pasar Modal Syariah di UIN Siber Syekh Nurjati Cirebon
Bacaan Zikir Wanita...
Bacaan Zikir Wanita Haid di Bulan Ramadan
Kiper Bahrain Ketar-ketir:...
Kiper Bahrain Ketar-ketir: Timnas Indonesia Sama Sulitnya dengan Lawan Raksasa Asia
Berita Terkini
Presiden Bakal Umumkan...
Presiden Bakal Umumkan Tunjangan Guru ASN Langsung ke Rekening
52 menit yang lalu
Menkomdigi Sebut Status...
Menkomdigi Sebut Status Seskab Berlandaskan Kewenangan Konstitusional
1 jam yang lalu
Ahok Penuhi Panggilan...
Ahok Penuhi Panggilan Kejagung: Apa yang Saya Tahu Akan Saya Sampaikan!
2 jam yang lalu
Daftar Lengkap 10 Kapolda...
Daftar Lengkap 10 Kapolda Baru pada Mutasi Polri Maret 2025, Ini Nama-namanya
2 jam yang lalu
Mutasi Polri Maret 2025:...
Mutasi Polri Maret 2025: Irjen Rusdi Hartono Jabat Kapolda Sulsel, Brigjen Mardiyono Kapolda Bengkulu
3 jam yang lalu
Daftar Polwan Baru Jabat...
Daftar Polwan Baru Jabat Kapolres pada Mutasi Polri Maret 2025, Ini Nama-namanya
3 jam yang lalu
Infografis
Miliarder Elon Musk...
Miliarder Elon Musk Sebut Amerika Serikat sedang Menuju Bangkrut
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved