Sambangi Pesantren Gubug Al Munir Lumajang, Siti Atikoh Dorong Santri Jadi Pengusaha

Kamis, 25 Januari 2024 - 17:19 WIB
loading...
Sambangi Pesantren Gubug...
Siti Atikoh Supriyanti, istri capres nomor urut 3 Ganjar Pranowo, mengunjungi Pondok Pesantren Gubug Al Munir, Lumajang, Jawa Timur. Foto/MPI/atikah umiyani
A A A
JAWA TIMUR - Siti Atikoh Supriyanti , istri calon presiden (capres) nomor urut 3 Ganjar Pranowo, mengunjungi Pondok Pesantren Gubug Al Munir, Lumajang, Jawa Timur. Dalam kunjungannya tersebut, Atikoh mendorong para santri agar memiliki jiwa kewirausahaan atau enterpreneurship sehingga dapat lebih mandiri di masa yang akan datang.

Atikoh mengatakan, santripreneurship yang diprogramkan tersebut akan difokuskan untuk kemandirian para santri dan ponpes. Ibunda Muhammad Zinedine Alam Ganjar itu berharap, selain mendapatkan pendidikan ilmu agama, para santri juga mendapatkan ilmu pengetahuan umum mengenai cara menjadi wirausaha sehingga ke depan banyak santri yang bisa menjadi pengusaha.

"Pengusaha yang santri itu pasti akan bagus sekali. Karena dunia dan akhirat harus bareng karena sudah mandiri," ujarnya.



Atikoh menambahkan, apabila santri itu menjadi pengusaha maka secara ekonomi bisa lebih bermanfaat untuk banyak orang karena bisa memperbaiki keuangan keluarga dan masyarakat uang ada di sekitarnya.

"Ketika ekonomi bagus maka bisa nyumbang musalah, itu juga amalan luar biasa, yang punya orang tua bisa umrohin orang tua, bisa memperbaiki rumah orang tua dan bisa meningkatkan saran prasarana pesantren yang pernah mendidik kita," ucapnya.
(cip)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Ganjar-Mahfud Kalah...
Ganjar-Mahfud Kalah Pilpres 2024, Megawati: Ini Rekayasa dari Mana Pelajarannya?
Setara Institute Nilai...
Setara Institute Nilai Kualitas Demokrasi Pilpres dan Pilkada 2024 Rendah
Habib Rizieq Bicara...
Habib Rizieq Bicara Hasil Pilpres dan Pilkada 2024, Ini Katanya
Momen Akrab Anies dan...
Momen Akrab Anies dan Ganjar Bertemu, Netizen: Menyala Pak!
PDIP Anggap Janggal...
PDIP Anggap Janggal Hakim PTUN Tak Menerima Gugatan Pencalonan Gibran: Kita Menang Dismissal
Ini Pertimbangan Hakim...
Ini Pertimbangan Hakim PTUN Tak Terima Gugatan PDIP soal Pencalonan Gibran
Tingkat Kesukaan Masyarakat...
Tingkat Kesukaan Masyarakat pada Prabowo Subianto Capai 90%
Hakim PTUN Jakarta Sakit,...
Hakim PTUN Jakarta Sakit, Putusan Gugatan PDIP Soal Penetapan Cawapres Gibran Ditunda
Kemenag Gelar Religion...
Kemenag Gelar Religion Festival dan Kick Off Hari Santri
Rekomendasi
5 Contoh Ucapan Galungan...
5 Contoh Ucapan Galungan dan Kuningan 2025 untuk Teman Sekolah
KIP Kuliah Daerah Resmi...
KIP Kuliah Daerah Resmi Diluncurkan di Maluku Utara
3 Pemain Timnas Uzbekistan...
3 Pemain Timnas Uzbekistan U-17 yang Layak Main di Eropa, Nomor 1 Striker Potensial
Berita Terkini
MA Mutasi 199 Hakim,...
MA Mutasi 199 Hakim, KY Siap Beri Masukan terkait Hakim-hakim Berintegritas
23 menit yang lalu
Daftar 36 Kapolda se-Indonesia...
Daftar 36 Kapolda se-Indonesia setelah Mutasi April 2025, Ada yang Baru Menjabat Bulan Ini
29 menit yang lalu
Mensesneg Jadi Juru...
Mensesneg Jadi Juru Bicara Presiden, AHY Bilang Begini
57 menit yang lalu
Yuldi Yusman Jabat Pelaksana...
Yuldi Yusman Jabat Pelaksana Tugas Dirjen Imigrasi Gantikan Saffar M Godam
1 jam yang lalu
Respons Wamenaker soal...
Respons Wamenaker soal Kemitraan Direksi Pegadaian dan Serikat Pekerja: Kunci Kemajuan Perusahaan
1 jam yang lalu
Puluhan Siswa di Cianjur...
Puluhan Siswa di Cianjur Keracunan MBG, Cak Imin Minta Kemenkes Cek Penyebabnya
2 jam yang lalu
Infografis
Balas Dendam ke AS,...
Balas Dendam ke AS, China Naikkan Tarif Impor Jadi 125%
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved