Beda Data dengan Timnas Amin, Jubir Paslon 2 Klaim Demokrasi Sudah On The Track

Selasa, 12 Desember 2023 - 19:26 WIB
loading...
Beda Data dengan Timnas...
Pra Debat Capres-cawapres di iNews Tower, Kebon Sirih, Jakarta, Selasa (12/12/2023). Foto/Heri Purnomo/MPI
A A A
JAKARTA - Juru Bicara TKN Prabowo-Gibran Dedek Prayudi menanggapi pernyataan Juru Bicara Timnas Amin, Gamal Albinsaid, yang menyatakan bahwa indeks demokrasi di Indonesia alami penurunan.

Dedek mempertanyakan data indeks yang digunakan oleh Gamal Albinsaid. Dia mengatakan, berdasarkan data Badan Pusat Statistik (BPS) indeks demokrasi Indonesia mengalami kenaikan.

Dedek mengatakan, dari data BPS tahun 2014 indeks demokrasi di Indonesia berada di poin 7,04, dan ketika Jokowi dilantik kembali pada 2019 naik menjadi 79,9.

"Lalu tahun 2022 tahun kemarin itu sudah naik menjadi 80,08 persen," kata Dedek dalam pra Debat Capres-cawapres di iNews Tower, Kebon Sirih, Jakarta, Selasa (12/12/2023).

Baca juga: TPN Yakin Debat Pilpres Jadi Panggung untuk Ganjar-Mahfud

Lalu Dedek juga mengatakan, bahwa Indeks presentasi antikorupsi di Indonesia yang dikeluarkan oleh BPS juga mengalami kenaikan. Di tahun 2019 itu berada di 3,7 dan tahun 2022 berada di angka 3,9.

"Itu artinya kira sudah on the track. Dan itu mutlak dibutuhkan bangsa ini," katanya.

Adapun pada debat perdana ini, Juru Bicara Timnas Amin, Gamal Albinsaid mengatakan bahwa tema yang diangkat pada debat perdana ini sangat kompatibel dengan permasalahan yang dihadapi Indonesia saat ini.

Gamal mengatakan bahwa saat ini Indonesia sedang mengalami regresi demokrasi. Hal ini katanya terlihat dari index demokrasi yang alami penurunan dari tahun 2015 yakni 7,03 persen kini menjadi 6,7 persen.

"Artinya kita mengalami penurunan indeks demokrasi lalu," katanya.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
6 Bulan Pemerintahan...
6 Bulan Pemerintahan Prabowo-Gibran, Kedaulatan Pangan Bukan Mimpi
Survei, Kinerja 6 Bulan...
Survei, Kinerja 6 Bulan Prabowo-Gibran Masih Cukup Tinggi
Di Tengah Tantangan...
Di Tengah Tantangan Global, Rampai Nusantara Terus Dukung Pemerintahan Prabowo-Gibran
Prabowo Disarankan Pimpin...
Prabowo Disarankan Pimpin Tobat Nasional
Survei, Penilaian Publik...
Survei, Penilaian Publik terhadap Kinerja Prabowo-Gibran Tinggi
Buka Rapim TNI, Panglima...
Buka Rapim TNI, Panglima Agus Apresiasi Jajarannya Jaga Situasi Kondusif Pemilu 2024
Trump akan Dihukum terkait...
Trump akan Dihukum terkait Pemilihan Umum 2020 Jika Tidak Menang Pilpres 2024
Kongres AS Sahkan Kemenangan...
Kongres AS Sahkan Kemenangan Trump dalam Pemilu 2024
Pemilu AS 2024 Mengubah...
Pemilu AS 2024 Mengubah Makna Demokrasi, Berikut 5 Faktanya
Rekomendasi
Jalur Mandiri IPB untuk...
Jalur Mandiri IPB untuk Pramuka dan Hafizh Quran 2025 Dibuka Besok, Ini Persyaratannya
Daftar Harga iPhone...
Daftar Harga iPhone April 2025, Banyak yang Turun Harga!
Zelensky Ancam Pemimpin...
Zelensky Ancam Pemimpin Dunia yang Hadir di Perayaan Hari Kemenangan di Moskow
Berita Terkini
Pakar Hukum Apresiasi...
Pakar Hukum Apresiasi Komitmen Prabowo Tuntaskan RUU Perampasan Aset
Bawaslu Dalami Dugaan...
Bawaslu Dalami Dugaan Kecurangan PSU di Bengkulu Selatan
Waketum Golkar Idrus...
Waketum Golkar Idrus Marham Usulkan Pembentukan Koalisi Permanen
RUU Polri Dianggap Menyimpang:...
RUU Polri Dianggap Menyimpang: Tambah Kekuasaan, Bukan Perbaiki Pengawasan
Pembatalan Mutasi Letjen...
Pembatalan Mutasi Letjen Kunto, Dino Patti Djalal: Sinyal Keras Istana Bahwa Panglima Tertinggi Adalah Presiden Prabowo
Halaqah Ulama dan Kader...
Halaqah Ulama dan Kader PPP Sepakat Muktamar Pilih Ketum Baru
Infografis
Drawing Piala AFF 2024,...
Drawing Piala AFF 2024, Timnas Indonesia Satu Grup dengan Vietnam
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved