Kuliah Kebangsaan Fisip UI, Anies Pimpin Yel-yel di Hadapan Mahasiswa

Selasa, 29 Agustus 2023 - 10:30 WIB
loading...
Kuliah Kebangsaan Fisip...
Bacapres Koalisi Perubahan untuk Persatuan, Anies Baswedan memenuhi undangan Kuliah Kebangsaan Fisip Universitas Indonesia. Foto/MPI/Muhammad Refi Sandi
A A A
DEPOK - Bakal Calon Presiden (Bacapres) Koalisi Perubahan untuk Persatuan, Anies Baswedan memenuhi undangan Kuliah Kebangsaan Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Indonesia (Fisip UI) pada Selasa (29/8/2023).

Pantauan MNC Portal Indonesia di Gedung Serbaguna Purnomo Prawiro langsung diberikan kesempatan untuk naik ke panggung untuk memberikan kuliah kebangsaan.

Sebelum memulai Kuliah Kebangsaan, terlihat Anies lebih dulu memimpin yel-yel milik Fisip UI.

"Tadi Pak Dekan pakai yel-yel, kalau boleh saya ulang yel-yelnya, boleh ya Pak. Jadi kalau lihat yel-yelnya, 'sambut salam hangat, dari kami, Fisip' oke," seru Anies di atas panggung.

"Saya ulang ya, 'sambut salam hangat saya Fisip'," tambahnya.



Mahasiswa serta para dosen dari Fisip pun langsung menyanyikan yel-yel yang dipimpin oleh Anies tersebut.

"Luar biasa, tepuk tangan buat kita semuanya," ujar eks Gubernur DKI Jakarta periode 2017-2022. Anies mengatakan, yel-yel Fisip UI merupakan yang paling panjang dilihatnya.

"Pak ini salah satu yel-yel paling panjang yang pernah saya lihat. Biasanya yang panjang yang memandu, yang merespons singkat, biasanya. Kalau ini yang memandu singkat, yang merespons panjang. Artinya kapasitasnya baik sekali kira-kira. Makasih," ujarnya.

Sebelumnya, Ketua BEM Fisip UI, Muhammad Rafkarilo Afi mengatakan, Fisip UI menggelar kuliah kebangsaan dengan mengundang ketiga kandidat Bacapres saat ini.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Anies Baswedan: RUU...
Anies Baswedan: RUU TNI Jangan Sampai Alihkan Prajurit dari Tugas Utamanya
Mantan Penyidik Yakin...
Mantan Penyidik Yakin KPK Tak Paksakan Kasus Hasto, Singgung Formula E: Anies Nggak Tersangka kan?
Gerakan Rakyat Percepat...
Gerakan Rakyat Percepat Pembentukan DPD, Harus Tuntas April 2025
Momen Anies Bukber di...
Momen Anies Bukber di Kediaman JK: Menyerap Kebijaksanaan dari Seorang Mentor
Adies Kadir Nilai Revisi...
Adies Kadir Nilai Revisi Disertasi Bahlil Lumrah di Dunia Akademik
Polemik Disertasi Menteri...
Polemik Disertasi Menteri Bahlil, Ketua Komisi X Sebut UI Sudah Proporsional
Hadiri Sidang Kasus...
Hadiri Sidang Kasus Korupsi Tom Lembong, Anies Baswedan: Saya Datang sebagai Sahabat
Anies Baswedan Hadiri...
Anies Baswedan Hadiri Sidang Perdana Kasus Korupsi Impor Gula, Sapa Istri Tom Lembong
Muncul Ormas Gerakan...
Muncul Ormas Gerakan Rakyat, Partai Perubahan Konsisten Capreskan Anies
Rekomendasi
Sinopsis Sinetron Kasih...
Sinopsis Sinetron Kasih Jannah Eps 43: Surat untuk Nurmala dan Hasil Tes DNA Andra
Daftar 23 Pemain Timnas...
Daftar 23 Pemain Timnas Indonesia U-17 vs Korea Utara di Perempat Final Piala Asia U-17 2025
PM Jepang: Tarif Trump...
PM Jepang: Tarif Trump Berpotensi Ganggu Tatanan Ekonomi Global
Berita Terkini
MA Bentuk Satgassus...
MA Bentuk Satgassus Imbas 4 Hakim Jadi Tersangka Suap Perkara CPO
40 menit yang lalu
Profil dan Kekayaan...
Profil dan Kekayaan Hakim Djuyamto, Pernah Tolak Praperadilan Hasto, Kini Jadi Tahanan Kejagung
1 jam yang lalu
MA Berhentikan Sementara...
MA Berhentikan Sementara Empat Hakim dan Panitera Tersangka Suap Putusan Perkara Migor
1 jam yang lalu
Puan Ungkap Kongres...
Puan Ungkap Kongres PDIP Berpotensi Mundur
1 jam yang lalu
4 Perwira Pecah Bintang...
4 Perwira Pecah Bintang usai Dimutasi Kapolri pada April 2025, Ini Nama-namanya
1 jam yang lalu
Tom Lembong Sesalkan...
Tom Lembong Sesalkan Hakim yang Tangani Perkaranya Terjerat Kasus Suap
2 jam yang lalu
Infografis
Indonesia di Puncak...
Indonesia di Puncak Klasemen, Lolos ke Piala Dunia!
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved