Gempa M5,3 Guncang Kabupaten Keerom Papua
loading...
A
A
A
JAKARTA - Gempa bermagnitudo (M) 5,3 mengguncang Kabupaten Keerom, Papua , pada Senin (5/6/2023). Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) mencatat pusat lokasi gempa berada di 1.282 kilometer Tenggara dari Kabupaten Keerom.
Adapun titiknya berada di 5.99 Lintang Selatan (LS) dan 152.00 Bujur Timur (BT). “#Gempa Mag:5.3, 05-Jun-2023 22:41:50WIB, Lok:5.99LS, 152.00BT (1282 km Tenggara KEEROM-PAPUA) tulis BMKG dalam akun Twitter resminya.
Adapun gempa tersebut terjadi pada kedalaman 72 kilometer. BMKG menyatakan informasi ini dapat berubah seiring kelengkapan data.
"Kedalaman 72 KM. Disclaimer:Informasi ini mengutamakan kecepatan, sehingga hasil pengolahan data belum stabil dan bisa berubah seiring kelengkapan data," tulis keterangan itu.
Adapun titiknya berada di 5.99 Lintang Selatan (LS) dan 152.00 Bujur Timur (BT). “#Gempa Mag:5.3, 05-Jun-2023 22:41:50WIB, Lok:5.99LS, 152.00BT (1282 km Tenggara KEEROM-PAPUA) tulis BMKG dalam akun Twitter resminya.
Adapun gempa tersebut terjadi pada kedalaman 72 kilometer. BMKG menyatakan informasi ini dapat berubah seiring kelengkapan data.
"Kedalaman 72 KM. Disclaimer:Informasi ini mengutamakan kecepatan, sehingga hasil pengolahan data belum stabil dan bisa berubah seiring kelengkapan data," tulis keterangan itu.
(hab)