ST Burhanuddin Akan Copot Jaksa Pamer Harta dan Kekuasaan

Rabu, 10 Mei 2023 - 18:52 WIB
loading...
ST Burhanuddin Akan...
Jaksa Agung ST Burhanuddin melalui akun Twitternya, @ST_Burhanuddin mengingat kepada anak buahnya, untuk tidak memamerkan gaya hidup mewah dan kekuasaan. Foto/SINDOnews
A A A
JAKARTA - Jaksa Agung ST Burhanuddin melalui akun Twitternya mengingat kepada anak buahnya untuk tidak memamerkan gaya hidup mewah dan kekuasaan. Dia mengancam akun memecat jaksa yang tak mengindahkan peringatan tersebut.

"Hentikan gaya hidup bermewah-mewahan," kata Burhanuddin dikutip dari akun Twitter @ST_Burhanuddin dikutip Rabu (10/5/2023).

Baca juga: ST Burhanuddin Minta Jaksa Jangan Alergi Terhadap Kritik

Dia menegaskan akan menindak tegas jika menemukan ada jaksa yang tak mengindahkan peringatannya tersebut. Tak tanggung-tanggung dia akan memecat oknum jaksa tersebut.

"Saya akan menindak tegas jika masih ada yang bergaya hidup mewah dan pamer kekuasaan," jelasnya.

"Saya tidak akan segan-segan mencopot jaksa yang suka memamerkan harta dan kekuasaan," tegasnya.
(maf)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Jaksa Hadirkan Penyidik...
Jaksa Hadirkan Penyidik KPK Rossa Purbo Jadi Saksi di Sidang Hasto Kristiyanto
Zarof Ricar Tersangka...
Zarof Ricar Tersangka Pencucian Uang, Langkah Progresif sebelum Adanya UU Perampasan Aset
Sahroni Dukung Kejagung...
Sahroni Dukung Kejagung Usut Dugaan Keterlibatan Keluarga Zarof Ricar
Kasus Dugaan Korupsi...
Kasus Dugaan Korupsi Sritex, Kejagung Periksa Saksi dari Bank BUMD
Kejagung Tetapkan Marcella...
Kejagung Tetapkan Marcella Santoso Cs Tersangka TPPU Kasus CPO
Zarof Ricar Tersangka...
Zarof Ricar Tersangka TPPU, Pakar: Buka Jalan Pengusutan Mafia Peradilan Rp1 Triliun
Kantor PDAM dan Pemda...
Kantor PDAM dan Pemda Purwakarta Digeledah Kejaksaan, Dokumen dan HP Disita
Kewenangan Jaksa dalam...
Kewenangan Jaksa dalam UU Kejaksaan Dinilai Berlebihan
Kejari Muara Enim Geledah...
Kejari Muara Enim Geledah Kantor PMI terkait Dugaan Penyelewengan Dana Hibah
Rekomendasi
Mahasiswi FSRD Ditangkap...
Mahasiswi FSRD Ditangkap Bareskrim Gegara Meme Prabowo-Jokowi, Begini Tanggapan ITB
Robby Purba Ungkap Fakta...
Robby Purba Ungkap Fakta Mengejutkan tentang Syarla Marz di Bisikan Gaib
Ternyata Ini yang Bikin...
Ternyata Ini yang Bikin Populasi Wuling Air ev Bisa Lebih dari 19.000 Unit
Berita Terkini
Wacana Kirim Anak Nakal...
Wacana Kirim Anak Nakal ke Barak Militer Jadi Kebijakan Nasional, JPPI: Ciptakan Generasi Patuh Buta
Siapa Jenderal Agus...
Siapa Jenderal Agus Subiyanto? Panglima TNI yang Disorot karena Anulir Mutasi 7 Perwira Tinggi
Polemik Pembinaan Siswa...
Polemik Pembinaan Siswa di Barak, Komisi X DPR: Harus Dikawal Agar Tetap Edukatif
Dedi Mulyadi Bina Siswa...
Dedi Mulyadi Bina Siswa Nakal di Barak Militer, Maarif Institute: Berpotensi Merusak Sistem Pendidikan
Penyidik KPK Rossa Purbo...
Penyidik KPK Rossa Purbo Sebut Hasto Talangi Rp400 Juta PAW Harun Masiku
Revitalisasi Paradigma...
Revitalisasi Paradigma Trilogi Kerukunan untuk Kebutuhan Umat Saat ini
Infografis
AS Siapkan 100 Hari...
AS Siapkan 100 Hari Lagi untuk Damaikan Rusia dan Ukraina
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved