Erick Thohir Sosok Eksekutor, Cawapres 2024 yang Wujudkan Banyak Pembangunan

Sabtu, 28 Januari 2023 - 16:56 WIB
loading...
Erick Thohir Sosok Eksekutor,...
Menteri BUMN Erick Thohir terus mendapat dukungan untuk maju sebagai cawapres di Pilpres 2024. Foto/SINDOnews
A A A
JAKARTA - Menteri BUMN Erick Thohir terus mendapat dorongan maju sebagai calon wakil presiden (cawapres) di Pilpres 2024. Erick Thohir dinilai pemimpin eksekutor yang mampu melanjutkan program pembangunan secara massif.

Pengamat Politik Amir Faisal menyampaikan Erick Thohir mempunyai kompetensi mumpuni untuk jadi pemimpin. Dia melihat Erick Thohir bakal bawa dampak positif besar. Khususnya dalam mempercepat realisasi beragam program pembangunan.

Hal demikian, menjadi satu keunggulan untuk ikut bertarung dalam Pilpres mendatang. "Berbeda halnya ketika membaca Erick sebagai cawapres, Erick adalah eksekutor lanjutan dari berbagai program," ujar Amir, Sabtu (28/1/2023).

Baca juga: Pengamat Nilai Erick Thohir Paket Lengkap untuk Jadi Cawapres 2024

Kondisi demikian, kata dia, selain menjadi keunggulan juga membuatnya sosok potensial di Pilpres 2024. Bahkan menjadi paling kuat dengan raihan tingkat elektabilitas yang naik signifikan.

Baca juga: Bursa Cawapres 2024, Erick Thohir Dijagokan Ketimbang Figur Lain

Situasi tersebut, tentu akan semakin membuka lebar peluang kemenangan Erick Thohir di pilpres nanti. Sehingga membuat mantan presiden Inter Milan ini banyak dilirik partai politik.

"Ini tentu banyak yang memprediksi bahwa Erick bersedia menjadi cawapres dikarenakan telah mendapat restu dari presiden," kata Amir.
(cip)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Gandeng KPK, Upaya Erick...
Gandeng KPK, Upaya Erick Thohir Bangun Sistem Pengawasan Lebih Ketat
Peserta Program Mudik...
Peserta Program Mudik Gratis BUMN Tahun Ini Lampaui Target
AHY Pastikan Infrastruktur...
AHY Pastikan Infrastruktur Jelang Mudik Lebaran 2025 Telah Siap
Kejagung: Tak Ada Fakta...
Kejagung: Tak Ada Fakta Keterlibatan Erick dan Boy di Kasus Minyak Mentah Pertamina
Kejagung Sangkal Dokumen...
Kejagung Sangkal Dokumen Bocor yang Sebut Keterlibatan Erick Thohir
Prabowo Tunjuk Rosan...
Prabowo Tunjuk Rosan Roeslani Kepala Danantara, Erick Thohir Ketua Dewas
KPK Dilarang Tangkap...
KPK Dilarang Tangkap Direksi dan Komisaris BUMN, Ini Kata Erick Thohir
Komparasi dengan Banyak...
Komparasi dengan Banyak Negara, Ekonomi RI Kuartal I/2025 Diklaim Lebih Baik
HUT ke-95 PSSI: Erick...
HUT ke-95 PSSI: Erick Thohir Ingin Cetak Sejarah Baru Sepak Bola Indonesia
Rekomendasi
3 Jalur Seleksi Mandiri...
3 Jalur Seleksi Mandiri IPB University Siap Dibuka 9 Mei 2025
Perang India-Pakistan,...
Perang India-Pakistan, Ini Sejarah Keduanya Menjadi Negara Bersenjata Nuklir
Strategi Cerdik Anak...
Strategi Cerdik Anak Ken Arok Habisi Nyawa Saudara Tiri
Berita Terkini
DPR Dorong Satgas Antipremanisme...
DPR Dorong Satgas Antipremanisme Gerak Cepat Tindak Tegas Preman Berkedok Ormas
Forum Purnawirawan TNI...
Forum Purnawirawan TNI Minta Polri di Bawah Kemendagri, Anggota DPR Khawatir Jadi Alat Politik
Resmikan Gedung Baru...
Resmikan Gedung Baru IPDN, Menko AHY: Ciptakan Birokrasi Adaptif, Inovatif, dan Berkelanjutan
3 Hakim Pemberi Vonis...
3 Hakim Pemberi Vonis Bebas Ronald Tannur Divonis Hari Ini, Lebih Ringan atau Berat dari Tuntutan Jaksa?
Laznas Dewan Dakwah...
Laznas Dewan Dakwah Luncurkan Super App ZPlus, Pengelolaan Zakat Makin Profesional dan Transparan
Pentolan Buzzer yang...
Pentolan Buzzer yang Bantu Rintangi Penyidikan Sejumlah Perkara Korupsi Dibayar Hampir Rp1 Miliar
Infografis
4 Alasan Ukraina Bisa...
4 Alasan Ukraina Bisa Runtuh pada 2025, Banyak Kota yang Hancur
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved