Rescue Perindo Berikan 4 Tips Aman Pulang Kampung

Rabu, 27 April 2022 - 00:29 WIB
Kedua,mempersiapkan dokumenhard copy certificate2 kali vaksin danbooster. Dokumen tersebut diperlukan ketika sewaktu-waktu dalam perjalanan petugas mempertanyakan dokumen vaksin kepada pemudik.

"Penuhi persyaratan vaksinasi Covid-19 yang sudah ditetapkan pemerintah karena hal ini sangat penting saat melakukan mudik," ujarnya.

Ketiga, memastikan kendaraan dalam kondisi aman dikendarai bagi pemudik yang membawa kendaraan motor dan mobil saat pulang kampung melalui jalur darat.

"Jika kelelahan setelah melakukan perjalanan, pemudik disarankan untuk beristirahat direst areaatau di posko mudik yang telah dipersiapkan," pesan Adin.

Keempat, menjaga kondisi tubuh selama perjalanan harus menjadi prioritas utama bagi mereka yang memiliki riwayat penyakit kronis dan mempersiapkan segala keperluan maupun kebutuhan selama dalam perjalanan mudik.

"Khususnya bagi ibu hamil atau ibu menyusui ikut yang membawa balita harus melakukan persiapan matang sebelum melakukan perjalanan," tutur Adin.
(mhd)
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More