Keberhasilan Ziggy Mengusik Ketenangan Pembaca

Sabtu, 13 November 2021 - 05:06 WIB
Ziggy tidak main-main untuk menghadirkan dunia dalam kepala anak-anak, sekaligus keseriusan mendobrak tatatan kalimat dalam kebanyakan novel. Tanpa perlu menunggu pelabelan pendobrak atau generasi baru, Ziggy telah lebih dulu membuktikannya. Berani menguji? Silakan dibaca. Pada halaman berapa ketenangan membaca kalian terusik? Saya, jujur diakui, sejak halaman sampul dan pilihan alternatif judul.

Judul : Kita Pergi Hari Ini: Atau Tempat-Tempat Indah Dalam Mimpi-Mimpi Anak-Anak Baik-Baik

Penulis : Ziggy Zezsyazeoviennazabrizkie

Penerbit : Gramedia Pustaka Utama

Tebal : 192 halaman

Cetakan : Pertama, November 2021

ISBN : 978-602-06-5747-9
(hdr)
Halaman :
Lihat Juga :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More