Web Puisi Esai versi Bahasa Inggris Resmi Diluncurkan

Senin, 27 September 2021 - 23:41 WIB


Kini juga telah terbentuk komunitas puisi esai ASEAN yang dipimpin oleh Datuk Jasni Matlani dari Malaysia. Denny JA selalu penggagas puisi esai juga telah mendapatkan penghargaan tingkat ASEAN dari Malaysia.

Keistimewaan keempat web puisi esai ini memuat buku, video animasi dan film yang sudah pula diterjemahkan ke bahasa Inggris. Tak kurang dari 39 buku puisi esai sudah diterjemahkan. Sisa 119 buku puisi esai lainnya masih dalam bahasa Indonesia.

Sebanyak 13 film puisi esai juga sudah dalam teks bahasa Inggris dan 43 video animasi ditampilkan dengan teks bahasa Inggris.

"Saatnya budaya kita diperkenalkan kepada komunitas internasional. Tak ada jalan lain kecuali menerjemahkannya ke dalam bahasa Inggris," seru Denny JA.
(abd)
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More