15 Kepala Daerah Terima Penghargaan IVL, Dewan Juri: Penilaian Kami Ketat

Kamis, 09 September 2021 - 22:07 WIB
"Selamat kepada kepala daerah terpilih dengan kategori yang ada, teruslah berkaya. indonesia membutuhkan orang seperti kalian, kita membutukan pemimpin hebat," jelasnya.

Berikut 15 Kepala Daerah yang mendapatkan apresiasi dalam acara Indonesia Visionary Leaders (IVL) pada sesi VII dan VIII:

1. Bupati Sumedang, Dony Ahmad Munir, dengan Apresiasi The Best Overall.

2. Bupati Banyuasin, Askolani Jasi, dengan Apresiasi Best in Local Community Development.

3. Bupati Bantaeng, Ilham Syah Azikin, dengan Apresiasi Best in Managing Sustainable Development.

4. Wali Kota Banda Aceh, Aminullah Usman, dengan Apresiasi Leader in Microfinance Empowerment Initiative.

5. Bupati Manggarai Timur, Agas Andreas, dengan Apresiasi Leader in Tourism Management Based on Local Wisdom.

6. Wali Kota Pontianak, Edi Rusdi, dengan Apresiasi Leader In Social Integrated Data Management.

7. Bupati Tanah Laut, Sukamta, dengan Apresiasi Indonesia Visionary Leader’s Certificate of Presentation.

8. Bupati Puncak, Willem Wandik, dengan Apresiasi Indonesia Visionary Leader’s Certificate of Presentation.
Halaman :
Lihat Juga :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More