Komjen Sigit Jadi Calon Kapolri, DPR: Profesionalisme Jangan Lihat dari Umur

Rabu, 13 Januari 2021 - 15:03 WIB
Baca juga ( Raffi Ahmad Terima Vaksin COVID-19 Perdana, Amy Qanita: 'Alhamdulillah Diberi Kepercayaan )

Azis menilai prestasi Lityo di atas rata-rata. Sudah menduduki posisi Kabareskrim dan bisa dilihat performa kinerjanya. Soal track record, tentu masing-masing punya penilaian masing-masing.

Prokontra hal biasa, kata dia, apalagi terkait tahun angkatan yang dipermasalahkan. padahal sudah ada preseden saat Jokowi menunjuk Tito Karnavian di periode pertamanya.

“Pesan saya, secara UU Nomor 2 Tahun 2002, bagaimana membentuk profesionalitas dari pada institusi polri dalam mengayomi dan melindungi masyarakat dengan proporsional yang ideal. Nah ini yang perlu dilakukan sehingga proses-proses yang pro dan kontra ini bisa terjawab dengan prestasi yang akan diukir dalam 100 hari nanti Kapolri terpilih dan kemudian dalam satu tahun dan tahun-tahun berikutnya,” ujar Azis.
Dapatkan berita terbaru, follow WhatsApp Channel SINDOnews sekarang juga!
(dam)
Halaman :
tulis komentar anda
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More