Daftar Kepala Daerah yang Belum Bergabung Retreat di Akmil Magelang
Minggu, 23 Februari 2025 - 20:13 WIB

Pemerintah Prabowo-Gibran mengadakan retreat kepala daerah di Akademi Militer (Akmil), Magelang. Namun sebanyak 46 kepala daerah masih belum bergabung higga Minggu (23/2/2025). Foto/Yohanes Demo
MAGELANG - Pemerintah Prabowo-Gibran mengadakan retreat kepala daerah di Akademi Militer (Akmil), Magelang, Jawa Tengah (Jateng). Retreat tersebut bertujuan memberikan bekal sebelum bertugas selama 5 tahun ke depan.
Seluruh kepala daerah yang sudah dilantik Presiden Prabowo Subianto diundang untuk hadir. Namun, puluhan kepala daerah masih belum bergabung dalam retreat tersebut.
Wakil Menteri Dalam Negeri (Wamendagri) Bima Arya Sugiarto menyampaikan mereka tidak datang tanpa keterangan.
Jumlahnya lebih dari 45 kepala daerah. Meski masih terus menunggu kedatangan mereka, Bima menyatakan panitia mempersilakan para kepala daerah tersebut mengirimkan perwakilan mereka bila memang tidak bisa hadir secara langsung.
”Untuk hal-hal yang lain apabila memang kemudian diputuskan tidak hadir karena satu atau lain hal, maka panitia meminta agar kepala daerah yang bersangkutan mengirimkan wakilnya untuk mengikuti rangkaian acara di Magelang ini,” ungkapnya, Minggu (23/2/2025).
2. Gubernur Bali I Wayan Koster
Seluruh kepala daerah yang sudah dilantik Presiden Prabowo Subianto diundang untuk hadir. Namun, puluhan kepala daerah masih belum bergabung dalam retreat tersebut.
Wakil Menteri Dalam Negeri (Wamendagri) Bima Arya Sugiarto menyampaikan mereka tidak datang tanpa keterangan.
Jumlahnya lebih dari 45 kepala daerah. Meski masih terus menunggu kedatangan mereka, Bima menyatakan panitia mempersilakan para kepala daerah tersebut mengirimkan perwakilan mereka bila memang tidak bisa hadir secara langsung.
”Untuk hal-hal yang lain apabila memang kemudian diputuskan tidak hadir karena satu atau lain hal, maka panitia meminta agar kepala daerah yang bersangkutan mengirimkan wakilnya untuk mengikuti rangkaian acara di Magelang ini,” ungkapnya, Minggu (23/2/2025).
Daftar Kepala Daerah Belum Bergabung Retreat di Akmil Magelang:
1. Gubernur DKI Jakarta Pramono Anung Wibowo2. Gubernur Bali I Wayan Koster
Lihat Juga :
tulis komentar anda