Paradoks Dramaturgi’ Jokowi di Panggung Besar IKN

Jum'at, 02 Agustus 2024 - 06:44 WIB
Kita tidak perlu menyalahkan pihak-pihak yang berada di panggung besar IKN. Semua sudah punya tugas masing-masing. Pendukung pemerintah memang punya tugas membela kebijakan. Yang penting apa yang bisa dilakukan untuk kemajuan bangsa ini di masa datang. Mengapa pemerintah dianggap membaik-baikkan pembangunan IKN? Karena pemerintah jelas punya kepentingan.

Sehebat apapun kritik dari masyarakat tetapi masyarakat bukan pihak pengambil keputusan. Dan, pihak opisisi tentu akan menjadikan kebijakan pemerintah sebagai kritik jika tidak berjalan sebagaimana mestinya. Apalagi mereka sangat mahfum, bahwa memang ada sebuah drama di front stage yang direkayasa dari back stage. Yang perlu diingatkan ke masyarakat adalah sebaiknya jangan ikut hanyut untuk terlibat dalam permainan dramaturgi itu.
(hdr)
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More