23 Pati Polri yang Masuk Daftar Mutasi Terbaru dalam Rangka Pensiun

Sabtu, 29 Juni 2024 - 07:48 WIB
Kapolri Jenderal Pol Listyo Sigit Prabowo merotasi dan memutasi besar-besar sebanyak 745 personel baik perwira menengah (Pamen) dan perwira tinggi (Pati) Polri. Foto/SINDOnews
JAKARTA - Kapolri Jenderal Pol Listyo Sigit Prabowo merotasi dan memutasi besar-besar sebanyak 745 personel baik perwira menengah (Pamen) dan perwira tinggi (Pati) Polri belum lama ini. Dalam mutasi terbaru itu, sebanyak 23 Pati Polri bersiap tinggalkan Korps Bhayangkara dalam rangka pensiun.

Mutasi tersebut tertuang dalam empat surat telegram bernomor ST/1236/VI/KEP./2024, ST/1237/VI/KEP./2024, ST/1238/VI/KEP./2024, dan ST/1239/VI/KEP./2024. Telegram itu ditandatangani oleh Asisten Kapolri Bidang Sumber Daya Manusia, Irjen Pol Dedi Prasetyo pada Rabu 26 Juni 2024.





"Promosi dan mutasi di internal Polri adalah hal biasa dalam rangka kebutuhan organisasi, pembinaan karier, tour of duty, tour of area, dan pergantian anggota yang memasuki masa pensiun," ujar Kadiv Humas Polri, Irjen Pol Sandi Nugroho dikutip, Sabtu (29/6/2024).

Daftar 23 Pati Polri yang Masuk Daftar Mutasi Terbaru dalam Rangka Pensiun



1. Komjen Pol Suntana, Kabaintelkam Polri dimutasikan sebagai Pati Baintelkam Polri (Dalam Rangka Pensiun),

2. Komjen Pol Bambang Sunarwibowo, Pati Baintelkam Polri (Penugasan pada BIN) dimutasikan sebagai Pati Baintelkam Polri (Dalam Rangka Pensiun),

3. Irjen Pol Rudi Antariksawan, Widyaiswara Kepolisian Utama Tk.I Sespim Lemdiklat Polri dimutasikan sebagai Pati Lemdiklat Polri (Dalam Rangka Pensiun),

4. Irjen Pol Djoko Poerbohadidjojo, Pati Lemdiklat Polri (Penugasan pada Lemhannas) dimutasikan sebagai Pati Lemdiklat Polri (Dalam Rangka Pensiun),
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More