Deretan Organisasi yang Pernah Diikuti Mahfud MD, Nomor 2 Sempat Dibredel Rezim Orde Baru
Rabu, 18 Oktober 2023 - 14:09 WIB
Terkait aktivitasnya dalam HMI, ada satu catatan menarik yang dimiliki Mahfud MD. Ia bertemu dengan sang istri, Zaizatun Nihayati, saat dulu aktif sebagai bagian dari organisasi tersebut.
Lembaga Pers Mahasiswa menjadi salah satu organisasi intra kampus yang pernah diikuti Mahfud MD. Mengutip laman MKRI, ia diketahui pernah menjadi pimpinan di majalah mahasiswa Fakultas Hukum UII, Keadilan.
Selain itu, ia juga memimpin majalah mahasiswa UII, yaitu Muhibbah. Namun, karena terlalu kritis terhadap rezim Orde Baru, majalah tersebut sempat dibredel hingga 2 kali.
KAHMI hadir setelah muncul keinginan berupa wadah kekeluargaan bagi alumni HMI. Tujuan tersebut akhirnya tersalurkan pada Munas Alumni HMI di forum Kongres VIII, Solo, 10-17 September 1966.
Awalnya, KAHMI merupakan badan khusus HMI yang berfungsi sebagai tempat informasi dan wadah konsultasi. Pada perjalanannya, KAHMI memutuskan menjadi ormas tersendiri.
Sejak saat itu, dibentuk juga Presidium KAHMI Nasional. Mahfud MD juga pernah menjabat posisi tersebut.
2. Lembaga Pers Mahasiswa UII
Lembaga Pers Mahasiswa menjadi salah satu organisasi intra kampus yang pernah diikuti Mahfud MD. Mengutip laman MKRI, ia diketahui pernah menjadi pimpinan di majalah mahasiswa Fakultas Hukum UII, Keadilan.
Selain itu, ia juga memimpin majalah mahasiswa UII, yaitu Muhibbah. Namun, karena terlalu kritis terhadap rezim Orde Baru, majalah tersebut sempat dibredel hingga 2 kali.
3. Korps Alumni Himpunan Mahasiswa Islam (KAHMI)
KAHMI hadir setelah muncul keinginan berupa wadah kekeluargaan bagi alumni HMI. Tujuan tersebut akhirnya tersalurkan pada Munas Alumni HMI di forum Kongres VIII, Solo, 10-17 September 1966.
Awalnya, KAHMI merupakan badan khusus HMI yang berfungsi sebagai tempat informasi dan wadah konsultasi. Pada perjalanannya, KAHMI memutuskan menjadi ormas tersendiri.
Sejak saat itu, dibentuk juga Presidium KAHMI Nasional. Mahfud MD juga pernah menjabat posisi tersebut.
4. Ikatan Sarjana Nahdlatul Ulama (ISNU)
tulis komentar anda